Rekor Buruk yang Dipecahkan Bruno Fernandes di Laga Wolves vs Man United

Rekor buruk apa yang dibuat Bruno Fernandes yang dikartu merah di laga Wolves vs Man United?

Share:
article
Bola

Sebelumnya rekor buruk ini dipegang oleh Nemanja Vidic pada musim 2008-2009.

Kekalahan dari Wolves jadi kekalahan kesembilan tim Setan Merah di musim 2024-2025 sampai dengan 26 Desember.

Dari sembilan kekalahan, empat terjadi di kepemimpinan Ruben Amorim.

Berikut daftar kekalahan Man United sepanjang musim ini:

  1. 24 Agustus: Brighton 2-1 Man United ( Premier League)
  2. 1 September: Man United 0-3 Liverpool (Premier League)
  3. 29 September: Man United 0-3 Tottenham (Premier League)
  4. 27 Oktober: West Ham 2-1 Man United (Premier League)
  5. 4 Desember: Arsenal 2-0 Man United (Premier League)
  6. 8 Desember: Man United 2-3 Nottingham Forest (Premier League)
  7. 20 Desember: Tottenham 4-3 Man United (Carabao Cup)
  8. 22 Desember: Man United 0-3 Bournemouth (Premier League)
  9. 26 Desember: Wolves 2-0 Bournemouth (Premier League)

BACA JUGA: Masa Depan di Manchester United Tak Jelas, Rashford Dicampakkan Kekasih

Pada laga Boxing Day yang mempertemukan Wolves vs Man United, tuan rumah sebenarnya sudah mencetak gol beberapa menit setelah Bruno Fernandes meninggalkan lapangan lewat Jorgen Strand Larsen.

Namun, lewat pemeriksaan VAR, wasit menilai Jorgen Strand Larsen telah berada di posisi offside sebelum gol terjadi.


Baca Juga

Liga Champions

Hasil Undian Playoff Liga Champions

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib