Jeje dan Justin Hubner Kirim Kode Misterius, Shin Tae-yong Sah Dipecat PSSI?

Tanda-tanda pemecatan Shin Tae-yong oleh PSSI seakan terlihat jelas usai asisten dan pemainnya, Jeong Seok-seo (Jeje) dan Justin Hubner, mengirim kode misterius

Share:
article
Mantan Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong di laga ujicoba lawan Tanzania/ Sportcorner, Reza Robbani.jpg
Bola
Mantan Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong di laga ujicoba lawan Tanzania/ Sportcorner, Reza Robbani.jpg

Sportcorner.id – Tanda-tanda pemecatan Shin Tae-yong oleh PSSI seakan terlihat jelas usai asisten dan pemainnya, Jeong Seok-seo (Jeje) dan Justin Hubner, mengirim kode misterius.

Jeje dan Justin Hubner mengirimkan kode misterius itu usai muncul pemberitaan mengenai Shin Tae-yong yang dilengserkan dari jabatannya sebagai pelatih Timnas Indonesia.

Kabar pelatih asal Korea Selatan itu dipecat bermula dari unggahan salah satu anggota Komite Eksekutif (Exco) PSSI, Kairul Anwar.

Di Instagram, Kairul Anwar mengunggah ucapan salam perpisahan dan terima kasih untuk pelatih berusia 54 tahun tersebut.


Baca Juga

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib

Sekjen PSSI, Yunus Nusi

PSSI Gelar Rapat Darurat Bahas Insiden di Liga 4