Persibo Cetak Gol Kontroversial ke Gawang Deltras, Pertandingan Ricuh

Persibo dan Deltras sama-sama memiliki peluang untuk lolos ke delapan besar.

Share:
Deltras Sidoarjo menang 2-1 Persewar Waropen di Grup 3 Liga 2 2024/2025/foto: IG Deltras Sidoarjo.
Bola
Deltras Sidoarjo menang 2-1 Persewar Waropen di Grup 3 Liga 2 2024/2025/foto: IG Deltras Sidoarjo.

www.sportcorner.id - Pertandingan Deltras FC vs Persibo Bojonegoro di pekan terakhir Liga 2 2024/2025 Grup C diwarnai kericuhan.  

Bermain di Stadion Gelora Delta Sidoarjo, Sabtu (11/1/2025), kedudukan sementara imbang 1-1 usai Persibo Bojonegoro cetak gol di masa injury time babak kedua.

Pertandingan berjalan dengan ketat, apalagi kedua tim ini memiliki peluang untuk lolos ke babak delapan besar Liga 2.

Persibo Bojonegoro hanya membutuhkan hasil seri, untuk mendampingi Persela Lamongan lolos ke delapan besar.

Persibo memiliki 23 poin di peringkat kedua. Sedangkan Persela di puncak klasemen dengan 26 poin.

Baca juga: Hasil Liga 2 Bhayangkara FC vs Persijap dan PSIM vs Persiku

Deltras Sidoarjo memiliki 22 poin, sehingga jika menang maka tim berjuluk The Lobster ini yang lolos ke babak delapan besar. 

Pertandingan memasuki menit kedelapan, Deltras FC berhasil unggul 1-0. Gol diciptakan oleh Emerson Carioca.


Baca Juga

Pelatih PEC Zwolle, Johnny Jansen, yang dikaitkan dengan Bali United (Foto: instagram/@peczwolle)

Teco Angkat Kaki, Bali United Gaet Pelatih PEC Zwolle

Malut United 2025/ X Malut United

Hasil Liga 1 Malut United Tunda Pesta Juara Persib

Hasil Bali United vs Dewa United di Liga 1 2024/2025 (Foto: instagram/@baliunitedfc)

Hasil Liga 1 Barito Putera vs Dewa United, Persib Juara?