Prototipe Honda Prelude Terbaru Hadir di Tokyo Auto Salon 2025

Honda Prelude Prototype generasi terbaru debut di Tokyo Auto Salon 2025, menampilkan desain sporty dan teknologi hybrid modern.

Share:
Honda Prelude Prototype hadir bersama model Honda sporty lainnya di Tokyo Auto Salon 2025. (Dok. HPM)
Otomotif
Honda Prelude Prototype hadir bersama model Honda sporty lainnya di Tokyo Auto Salon 2025. (Dok. HPM)

Baca juga: Honda Memperkenalkan Teknologi Baru Untuk Mobil Model 0 Series

Civic Type R Racing Black Package akan mulai tersedia di pasar mulai Januari 2025. Honda juga memperkenalkan Honda Civic RS dilengkapi aksesoris Mugen, memperluas pilihan bagi konsumen yang mencari tampilan dan performa sporty.

Hadir juga berbagai kendaraan balap Honda, termasuk mobil balap Formula 1 Red Bull Racing Honda RBPT RB20 yang meraih kesuksesan di musim balap F1 2024, serta mesin F1 Honda RA621H berteknologi hybrid yang membawa kemenangan pertama Honda di kejuaraan dunia pada 2021.

Pengunjung juga dapat melihat langsung koleksi mobil balap legendaris Honda lainnya, seperti Honda Civic Type R-GT, Honda Civic Type R CNF-R, Honda N-One Owners Cup, Honda RA271 (mobil balap F1 tahun 1964), dan Super Formula Red Bull Motul Mugen SF23.

Mobil balap Honda F1 RA 271 tahun 1964 di Tokyo Auto Salon 2025. (Dok. HPM)


Baca Juga

Area test drive BYD dan Denza di PEVS 2025. (BYD)

BYD dan Denza Hadirkan Inovasi Elektrifikasi di PEVS 2025

Jetour X70 Plus. (Jetour)

Jetour Sapa Konsumen Berjiwa Muda di Kota Bandung

Pembukaan PEVS 2025. (Dyandra)

Periklindo Electric Vehicle Show 2025 Resmi Dibuka!

Jangan sembarangan memperlakukan mobil dengan cat putih. (Picjumbo)

7 Tips Merawat Mobil Warna Putih Agar Tetap Kinclong

Jetour G700. (Jetour)

Jetour Siap Kembangkan Mobil Sistem Super Hybrid dan Amfibi

Salah satu mobil terbang di pameran Shanghai Auto Show 2025. (Antara)

Shanghai Auto Show 2025 Tampilkan Ragam Mobil Terbang Canggih

Pertumbuhan baterai kendaraan listrik dan solusi penyimpanan energi ramah lingkungan. (Rubi)

Battery Show Indonesia Hadirkan Ekosistem Energi Berkelanjutan

Jetour memperluas jangkauan pasarnya hingga 67 negara. (Bagus)

Begini Strategi Bisnis Jetour Mendekatkan Diri dengan Konsumen

Pameran kendaraan listrik tahunan PEVS 2025. (Dyandra)

PEVS 2025 Diharap Dorong Pertumbuhan Mobil Listrik Nasional