Segini Harga Tiket Nonton Timnas Indonesia U-20 di U-20 Challenge Series 2025

Timnas Indonesia telah merilis harga tiket untuk menonton langsung aksi Timnas U-20 di ajang U-20 Challenge Series 2025 di Sidoarjo, Jawa Timur.

Share:
article
TC Timnas Indonesia U-20 jelang Piala Asia U-20/ SportCorner, Tino Ferdiano
Bola
TC Timnas Indonesia U-20 jelang Piala Asia U-20/ SportCorner, Tino Ferdiano

Sportcorner.id – Timnas Indonesia telah merilis harga tiket untuk menonton langsung aksi Timnas U-20 di ajang U-20 Challenge Series 2025 di Sidoarjo, Jawa Timur.

Ajang U-20 Challenge Series 2025 ini sendiri merupakan ajang uji coba untuk persiapan Timnas Indonesia U-20 berlaga di Piala Asia U-20 2025.

Nantinya, tim besutan Indra Sjafri itu akan berhadapan dengan tiga negara, yakni Yordania, Suriah, dan India pada 24-30 Januari 2025.

Turnamen mini ini seluruhnya akan digelar di Stadion Gelora Delta Sidoarjo, Jawa Timur. Nantinya, skuad Garuda Muda akan menghadapi Yordania terlebih dahulu.

Usai menghadapi Yordania, Timnas Indonesia U-20 akan menghadapi Suriah dan ditutup dengan laga melawan India.

[Baca Juga: U-20 Challenge Series 2025, Ajang Ujicoba Timnas U-20 Jelang ke Piala Asia]


Baca Juga

Bojan Hodak.jpg

Pesan Bojan Hodak Jelang Duel Persib vs Persija

Pelatih Persija, Mauricio Souza/Foto: Persija.id

Motivasi Tinggi Persija Lawan Rival Abadi Persib

Thom Haye Lawan Malut United/Foto: Persib.co.id

Tiket Persib vs Persija Ludes Terjual

Persija Pinjamkan 3 Pemain Muda

FFI Tegaskan Futsal Tak Terpisahkan dari PSSI

Hasil Imbang Lawan Persik Bikin Persib Kecewa

Pelatih Manchester United, Ruben Amorim. (Foto: Instagram/manchesterunited)

Manchester United Pecat Ruben Amorim

Kemenangan Bersejarah Real Madrid Lawan Real Betis