Rating Jay Idzes Usai Jadi Starter di Laga Parma vs Venezia

Rating Jay Idzes usai menjadi starter di laga Parma vs Venezia di lanjutan Serie A 2024/2025, Minggu (19/1/25).

Share:
article
Pemain Venezia, Jay Idzes. (Foto: Instagram/venezia)
Bola
Pemain Venezia, Jay Idzes. (Foto: Instagram/venezia)

Sejak babak pertama dimulai, Venezia sudah engambil inisiatif serangan. Bahkan, pada menit ke-18 tim tamu mendapat hadiah penalti.

[Baca Juga: Rating Thom Haye Usai Jadi Starter di Laga Almere City vs Heracles Almelo]

Penalti ini kemudian berhasil dieksekusi oleh Joel Pohjanpalo di emnit ke-19 dan membawa Venezia unggul atas Parma. Skor menjadi 0-1.

Usai gol itu, Parma meningkatkan serangan dan hampir mendapat penalti usai Gianluca Busio melakukan Handball. Namun wasit mengabaikan Handball tersebut.

Di babak kedua, Venezia pun memilih bertahan dan membiarkan Parma melakukan serangan untuk menyamakan kedudukan.

Hasilnya tiba di menit ke-56 usai Hernani mencetak gol dengan sontekan ke arah kiri gawang Venezia. Skor menjadi 1-1.

Pada menit ke-79, Venezia sempat mencetak gol kemenangan. Nahas, gol Gaetano Oristanio dianulir dan membuat laga berakhir 1-1.

[Baca Juga: Deltras FC Ungkap Pengakuan Wasit Sengaja Buat Kesalahan soal Gol Persibo]


Baca Juga

Persiapan Minim Persija Jelang Lawan Persijap

Persija Pisah Jalan dengan Alwi Fadillah

Persib Optimistis Tatap Babak 16 Besar ACL Two

Chelsea di final Piala Dunia Antarklub 2025/X Chelsea.

Ini Sosok Kandidat Pelatih Baru Chelsea

Pelatih Chelsea, Enzo Maresca. (Foto: x.com/ChelseaFC)

Konflik Internal, Enzo Maresca Tinggalkan Chelsea

Skuat Persija Tak Libur di Hari Pergantian Tahun

Resolusi Pemain Asal Jepang PSIM di Tahun 2026

PSSI Awards/Foto: PSSI

Cara Vote Publik di PSSI Awards 2026

Ezra Walian Pemain Paling Berpengaruh di Persik

Timnas Indonesia U-20 Jalani TC dan Seleksi

Cristiano Ronaldo

Ini Target Besar Ronaldo Sebelum Pensiun

Asisten Pelatih Timnas Indonesia U-20, Bima Sakti/PSSI

Persela Lamongan Tunjuk Bima Sakti Jadi Pelatih