Link Live Streaming Liga 1 Persita vs Persik, Pukul 15.30 WIB

Persita Tangerang dan Persik Kediri sama-sama memiliki 32 poin di klasemen Liga 1.

Share:
article
Pelatih Persik Kediri, Marcelo Rospide, singgung kinerja wasit. (Foto: Instagram/persikofficial)
Bola
Pelatih Persik Kediri, Marcelo Rospide, singgung kinerja wasit. (Foto: Instagram/persikofficial)

"Karena itu, kami datang ke sini hanya untuk satu tujuan, bagaimana caranya kami bisa mendapatkan poin pada laga ini," kata Marcelo.

Menurut Marcelo adalah kekuatan dari Persita yakni kecepatan transisi ddari menyerang ke bertahan.

Baca juga: Insiden Gulat di Pertandingan PSPS vs Deltas, 8 Besar Liga 2

Oleh karena itu, ia meminta kepada anak asuhnya untuk mewaspadai gerakan lawan.

Jika salah satu dari Persik atau Persita yang menang, maka akan menggusur Bali United yang berada di posisi kelima dengan 34 poin.

Pertandingan Persita vs Persik dapat disaksikan di Vidio.

Head to head:

(18/9/2024): Persik Kediri 1-0 Persita
(20/4/2024): Persik Kediri 1-1 Persita
(8/10/2023): Persita 2-2 Persik Kediri
(24/3/2023): Persik Kediri 3-1 Persita
(25/7/2022): Persita 2-0 Persik Kediri

5 laga terakhir Persita

(31/1/2025): Persebaya Surabaya 1-1 Persita
(24/1/2025): Persita 1-1 Madura United
(19/1/2025): Persija Jakarta 2-0 Persita
(12/1/2025): Persita 2-1 PSIS Semarang
(29/12/2024): Persita 2-1 PSM Makassar

5 laga terakhir Persik Kediri

(31/1/2025): Persik Kediri 1-1 Barito Putera
(25/1/2025): Malut United 2-1 Persik Kediri
(19/1/2025): Persik Kediri 0-0 PSS Sleman
(12/1/2025): Bali United 1-3 Persik Kediri
(27/12/2024): Borneo FC 0-4 Persik Kediri.


Baca Juga

Cristiano Ronaldo

Ini Target Besar Ronaldo Sebelum Pensiun

Asisten Pelatih Timnas Indonesia U-20, Bima Sakti/PSSI

Persela Lamongan Tunjuk Bima Sakti Jadi Pelatih

Persib Bandung menjamu Lion City FC di laga pertama AFC Champions League Two 2025/2026/foto: Ofisial Persib

Hasil Undian 16 Besar ACL Two: Persib Jumpa Siapa?

Drawing ACL Two, Persib Siap Lawan Siapa Saja

Kunci Keberhasilan Persija Bantai Bhayangkara FC

Kunci Kemenangan Persipura Lawan Persela

Pemain Persib, Beckham Putra, saat melakukan selebrasi. (Foto: Instagram/persib)

Menang Lawan PSM, Modal Bagus Persib Hadapi Persik

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/foto: Persib

Kemenangan Penting Persib Lawan PSM

Pelatih PSM Makassar Bernardo Tavares saat sesi preskon jelang lawan BG Pathum di laga perdana ASEAN Club Championship 2024 (IG psmmakassar)

Bernardo Tavares Jadi Pelatih Baru Persebaya

PSSI dan I.League Percepat Pengembangan Wasit