Klasemen Grup K Playoff Degradasi usai Persipura Menang, Rans Tumbang

Berikut ini adalah klasemen Grup K playoff degradasi Liga 2 usai Persipura vs Persipal dan Rans vs Persikas Subang.

Share:
article
RANS Nusantara FC Liga 2/ IG RANS FC
Bola
RANS Nusantara FC Liga 2/ IG RANS FC

www.sportcorner.id - Berikut ini adalah klasemen Grup K playoff degradasi Liga 2 usai Persipura vs Persipal dan Rans vs Persikas Subang.

Di pertandingan pertama Grup K, Persipura menjamu Persipal di Stadion Mandala, Jayapura.

Tim Mutiara Hitam berhasil meraih kemenangan dengan skor 3-0.

Tiga gol Persipura dicetak Ramai Rumakiek, Reno Salampessy, dan Boaz Solossa.

Dua gol awal Persipura tercipta dengan jarak tiga menit. Gol pertama Rumakiek di menit ke-14 kemudian gol Reno menit ke-17.

[Baca Juga: Klasemen Playoff Degradasi Grup K usai Persipura vs Persipa dan Rans vs Persipal]

Sementara itu, gol Boaz tercipta di menit ke-86 usai memanfaatkan  umpan matang dari Marinus Wanewar.

Sebenarnya Persipal punya peluang bagus di menit ke-68. Tapi, tendangan keras dari Dandi Saputra masih membentur mistar gawang Persipuara.

Di laga kedua Grup K, Rans menjamu Persikas di Stadion Untung Soeropati. Tapi, tim tamu kalah dengan skor 1-3.


Baca Juga

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib

Sekjen PSSI, Yunus Nusi

PSSI Gelar Rapat Darurat Bahas Insiden di Liga 4