Kalah dari Iran, Rekor Buruk Timnas Indonesia U-20 di Piala Asia U-20 Berlanjut

Kekalahan yang diterima dari Iran membuat Timnas Indonesia U-20 melanjutkan rekor buruknya di laga perdana Piala Asia U-20.

Share:
article
Timnas Indonesia U-20 vs  Iran U-20 (Foto: IG Timnas Indonesia)
Bola
Timnas Indonesia U-20 vs Iran U-20 (Foto: IG Timnas Indonesia)

[Baca Juga: Hasil Piala Asia U-20 2025 Timnas Indonesia U-20 vs Iran U-20]

Kekalahan 0-3 dari Iran ini membuat Timnas Indonesia harus memperpanjang rekor buruknya di setiap laga perdana di ajang Piala Asia U-20.

Sebelum melawan Iran, di empat edisi terakhir Piala Asia U-20 (dulu bernama Piala Asia U-19) sejak 2004 silam, Timnas Indonesia U-20 hanya baru menang sekali di laga pembuka.

Kemenangan terakhir skuad Garuda Muda di laga pembuka Piala Asia U-20 terjadi pada 2018 lalu saat menjadi tuan rumah, kala menang 3-1 atas Chinese Taipei.

Kekalahan dari Iran dengan skor 0-3 itu otomatis memperpanjang rekor buruk Timnas Indonesia U-20 yang tercatat selalu kalah di laga pembuka ajang ini.

Di empat edisi lainnya, tercatat Timnas Indonesia U-20 kalah 0-1 dari Qatar (2004), kalah 1-3 dari Uzbekistan (2014), kalah 0-2 dari Irak (2023), dan kalah 0-3 dari Iran (2025).

[Baca Juga: Ngeri, Persebaya Gelar Tur Pramusim di Australia Jelang Liga 1 2025/2026]


Baca Juga

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib

Sekjen PSSI, Yunus Nusi

PSSI Gelar Rapat Darurat Bahas Insiden di Liga 4