Perkenalan Singkat dengan Jetour X50e di IIMS 2025

President Director PT Jetour Motor Indonesia Jacky Yang mengatakan IIMS 2025 menjadi momen istimewa bagi Jetour.

Share:
Jetour X50e. (Bagus)
Otomotif
Jetour X50e. (Bagus)

www.sportcorner.id - Pasar mobil listrik di Indonesia semakin menarik dan banyak pilihan. Kini giliran jenama asal China yang memamerkan mobil listrik mereka, yaitu Jetour X50e pada Indonesia International Motor Show (IIMS) 2025.

Namun sayangnya mobil listrik ini belum dijual dan masih dalam tahap perkenalan.

Meski begitu, President Director PT Jetour Motor Indonesia Jacky Yang mengatakan IIMS 2025 menjadi momen istimewa bagi Jetour. Sebab, ini partisipasi perdana mereka dalam pameran otomotif tahunan tersebut.

"Kami sangat antusias untuk berpartisipasi di IIMS 2025, karena ini merupakan partisipasi perdana Jetour di ajang bergengsi ini. Untuk kesempatan istimewa ini, kami menghadirkan Jetour X50e, bukti nyata komitmen kami terhadap teknologi berkelanjutan dan perwujudan konsep Travel+ dalam kendaraan listrik," kata Jacky di sela peluncuran, di JIExpo Kemayoran, Jakarta Pusat, Kamis (13/2/2025).

Jetour Listrik2-Bagus.jpg


Baca Juga

Idealnya shockbreaker  diganti setelah tiga hingga lima tahun. (Wahanaartha)

Cara Mudah Merawat Shocbreaker Motor Agar Awet

Shockbreaker perlu dirawat berkala agar awet. (AstraOtoshop)

Kenali 4 Ciri Shockbreaker Motor Rusak

Perhatikan bagian kelistrikan saat mencuci motor. (Everypixel)

Motor Mogok Usai Dicuci? Tenang Ini Solusinya

Diskon tarif tol selama Lebaran 2025. (Jasa Marga)

Tol Trans Jawa Diskon 20 Persen Selama Periode Mudik-Balik Lebaran

The All-Electric ID. Buzz Long Wheelbase. (VW)

Volkswagen ID. Buzz Mulai Dikirim ke Konsumen Awal Mei 2025

Patuhi marka jalan demi keselamatan bersama. (Dow)

5 Garis Marka Jalan yang Wajib Dipahami Pengendara

Kepala Korps Lalu Lintas Polri, Irjen Pol Agus Suryonugroho. (Korlantas Polri)

Kakorlantas Polri Tegaskan Operasi Ketupat 2025 Dimulai 23 Maret

Arus mudik libur panjang Idul Adha 2025. (Jasa Marga)

Ini Waktu Puncak Arus Mudik Lebaran 2025

Industri otomotif Indonesia diharapkan bangkit di tengah berbagai tantangan. (Bagus)

Insentif Pajak Opsen Tingkatkan Penjualan Kendaraan

Pembukaan empat diler baru Denza secara serentak. (Bagus)

Empat Diler Denza Resmi Beroperasi