Susunan Pemain Liverpool vs Newcastle: Beda Nasib Luis Diaz dan Alexander Isak

Susunan pemain Liverpool vs Newcastle United pada Liga Inggris 2024/2025, Luis Diaz starter, Alexander Isak panaskan bench.

Share:
article
Luis Diaz (Liverpool) dan Alexander Isak (Newcastle). (Foto: Instagram/liverpoolfc dan nufc)
Bola
Luis Diaz (Liverpool) dan Alexander Isak (Newcastle). (Foto: Instagram/liverpoolfc dan nufc)

Sportcorner.id - Susunan pemain Liverpool vs Newcastle United pada Liga Inggris 2024/2025, di Anfield Stadium, Kamis (27/02/25). Luis Diaz starter, Alexander Isak panaskan bench.

Nasib berbeda dialami oleh Luis Diaz dan Alexander Isak dalam pekan ke-27 Liga Inggris 2024/2025 antara Liverpool vs Newcastle United.

Hal tersebut dikarenakan Luis Diaz dipercaya oleh Arne Slot bermain sejak menit awal, untuk menopang Diogo Jota di lini depan.

Kontribusi Diaz dalam menyumbangkan 9 gol dan 2 assist dari 26 laga yang dilakoni bersama Liverpool di Liga Inggris 2024/2025 diyakini menjadi alasannya.

Sementara itu, keputusan mengejutkan justru oleh Eddie Howe, karena lebih memilih Callum Wilson daripada Alexander Isak.

[Baca juga: Tak Terlalu Disorot! Ini Rekor Abdukodir Khusanov di Laga Man City vs Liverpool]

Padahal, Alexander Isak merupakan pencetak gol terbanyak Newcastle United pada ajang Liga Inggris 2024/2025.


Baca Juga

Belum Puas, Persis Solo Rekrut Pemain Baru Lagi

Liga Champions

Hasil Undian Playoff Liga Champions

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso