Hasil Liga 1: Persib Dibantai Persebaya, Dewa United Full Senyum

Hasil laga pembuka pekan ke-25 Liga 1 2024/2025, Sabtu (1/3/25), di mana Persib Bandung dibantai oleh Persebaya Surabaya.

Share:
article
Persebaya vs Persib (Foto: x.com/persebayaupdate)
Bola
Persebaya vs Persib (Foto: x.com/persebayaupdate)

Sportcorner.id – Hasil laga pembuka pekan ke-25 Liga 1 2024/2025, Sabtu (1/3/25), di mana Persib Bandung dibantai oleh Persebaya Surabaya.

Kemenangan telak Persebaya atas Persib Bandung membuat Dewa United yang ‘Full Senyum’ karena berhasil meraih tiga poin di pekan ke-25 ini.

Bertanding di hadapan pendukungnya, Persebaya Surabaya secara mengejutkan tampil ganas, kendati di paruh pertama sempat kesulitan.

Bajul Ijo memulai pesta golnya di babak kedua yang diawali gol bunuh diri Marc Klok di menit ke-61 dan disusul gol Rizky Dwi Pangestu di menit ke-79 serta Bruno Moreira di menit ke-82.

Persib sempat memperkecil kedudukan di menit ke-89 lewat Ryan Kurnia. Namun, Persebaya memantapkan kemenangan di menit ke-90+2 lewat Francesco Rivera.


Baca Juga

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib

Sekjen PSSI, Yunus Nusi

PSSI Gelar Rapat Darurat Bahas Insiden di Liga 4