Hasil Chelsea vs Leicester City: Penalti Cole Pamer Gagal, The Blues Menang

Hasil Chelsea vs Leicester City dalam lanjutan Liga Inggris 2024/2025, The Blues menang meski Cole Palmer gagal cetak gol lewat tendangan penalti.

Share:
article
Jalannya pertandingan Liga Inggris 2024/2025 antara Chelsea vs Leicester. (Foto: Instagram/lfc)
Bola
Jalannya pertandingan Liga Inggris 2024/2025 antara Chelsea vs Leicester. (Foto: Instagram/lfc)

Sportcorner.id - Hasil Chelsea vs Leicester City dalam lanjutan Liga Inggris 2024/2025, di Stamford Bridge, Minggu (09/03/25). The Blues tetap menang, meski penalti Cole Palmer gagal.

Meskipun Cole Palmer gagal mencetak gol lewat titik putih, laga pekan ke-28 Liga Inggris 2024/2025 antara Chelsea vs Leicester City berakhir 1-0.

Gol semata wayang The Blues, julukan Chelsea, dicetak oleh Marc Cucurella usai mengkonversi umpan Enzo Fernandez di menit ke-60.

Dengan hasil tersebut, Chelsea kini menempati peringkat 4 klasemen Liga Inggris 2024/2025 dengan 49 poin. Sedangkan, Leicester di urutan ke-19.

Pada Liga Inggris pekan selanjutnya, Chelsea bakal menantang Arsenal. Sementara itu, Leicester City akan menjamu Manchester United.

[Baca juga: Liverpool vs Southampton: Cetak 2 Gol, Salah Samai Rekor Henry dan Aguero]

Jalannya Pertandingan

Duel yang mempertemukan antara Chelsea menghadapi Leicester City berjalan sengit sejak wasit memulainya.


Baca Juga

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib

Sekjen PSSI, Yunus Nusi

PSSI Gelar Rapat Darurat Bahas Insiden di Liga 4

Komentar Layvin Kurzawa usai Resmi Gabung Persib

Ada Rekor Arsenal yang Dirusak Manchester United

Selain Layvin Kurzawa, Persib Rekrut Dion Markx

Persib Resmi Perkenalkan Layvin Kurzawa

Pendapat Marc Klok jelang laga Persib Bandung vs Borneo FC. (Foto: Instagram/persib)

Tekad Persib Lanjutkan Tren Kemenangan Kandang

Persib Bandung menjamu Lion City FC di laga pertama AFC Champions League Two 2025/2026/foto: Ofisial Persib

Persib Bakal Pakai Ban Hitam saat Lawan PSBS Biak

John Herdman

Komentar John Herdman Tonton Langsung Super League

Pelatih Persib, Bojan Hodak/ Sportcorner Muhammad Nurhendra Saputra.jpg

Persiapan Persib Bandung Lawan PSBS Biak

Bojan Hodak Gembleng Fisik Pemain Persib

Tampil Dominan, Persija Memang Layak Menang

Shayne Pattynama Resmi Berseragam Persija