ASEAN MSIG Serenity Cup Jadi Nama Baru Turnamen Sepakbola Wanita

ASEAN MSIG Serenity Cup akan berlangsung pada Juni 2025 di Indonesia.

Share:
article
ASEAN MSIG SERENITY CUP/ Istimewa
Bola
ASEAN MSIG SERENITY CUP/ Istimewa

"Kemitraan dengan MSIG, ini juga menandai era transformatif bagi pemain sepakbola wanita di wilayah ini," kata Presiden AFF, Major General Khiev Sameth.

"Fokus yang kuat pada MSIG Serenity Cup, serta pemberdayaan pemain dan tim nasional putri ASEAN dalam mencapai aspirasi mereka, akan menginspiraso generasi pemain sepakbola wanita masa kini dan di masa depan," ujar dia.

Wakil Presiden Direktur MSIG Indonesia, Bernardus Wanandi mengatakan, menjadi bagian dari ASEAN MSIG Serenity Cup, tidak hanya kehormatan, tetapi juga mendorong Inklusivitas, menginsiprasi generasi mendatang dan memperkuat peran Indonesia dalam memajukan sepakbola wanita.

Baca juga: Tambah 3 Pemain, ini Daftar Daerah Asal Pemain Keturunan Timnas Indonesia

Kemitraan dengan MSIG sebagai Title Partner menegaskan pentingnya turnamen sepakbola wanita terkemuka di ASEAN dan bertujuan untuk meningkatkan kualitas permainan sepakbola wanita di wilayah ini.

Pada MSIG Serenity Cup 2025, nantinya akan diikuti oleh delapan tim.

Mereka adalah, juara bertahan Timans Filipina, Thailand (juara empat kali), Timnas Vietnam, Timnas Kamboja, Myanmar, Singapura, Australia dan Timnas Indonesia.

Rencananya turnamen tersebut akan berlangsung di Indonesia pada Juni 2025. Namun pihak AFF belum memutuskan stadion mana yang akan dijadikan venue.


Baca Juga

Pendapat Marc Klok jelang laga Persib Bandung vs Borneo FC. (Foto: Instagram/persib)

Tekad Persib Lanjutkan Tren Kemenangan Kandang

Persib Bandung menjamu Lion City FC di laga pertama AFC Champions League Two 2025/2026/foto: Ofisial Persib

Persib Bakal Pakai Ban Hitam saat Lawan PSBS Biak

John Herdman

Komentar John Herdman Tonton Langsung Super League

Pelatih Persib, Bojan Hodak/ Sportcorner Muhammad Nurhendra Saputra.jpg

Persiapan Persib Bandung Lawan PSBS Biak

Bojan Hodak Gembleng Fisik Pemain Persib

Tampil Dominan, Persija Memang Layak Menang

Shayne Pattynama Resmi Berseragam Persija

Lawan Madura United, 2 Pemain Baru Persija Belum Tentu Main

Alasan Paulo Ricardo Mau Bergabung Persija Jakarta

Trofi Piala Dunia 2026 Tiba di Jakarta

Lepas Yabes Roni, Bali United Rekrut Diego Campos

Profil Paulo Ricardo, Bek Baru Persija

Kesan Fajar Fathurrahman Latihan Bareng Persija

Lawan Madura United, 5 Pemain Persija Absen

I.League, PSSI & KemenHAM Gelar Pertemuan Terkait Rasisme

Bali United Pinjamkan Yabes Roni ke Persis Solo

Persis Solo Rekrut Pemain Asal Serbia Lagi