Nilai Pasar Jay Idzes Melejit, Kini Termahal Kedua di Timnas Indonesia!

Nilai pasar Jay Idzes melejit per Maret 2025 ini dan membuatnya menjadi pemain termahal kedua di skuad Timnas Indonesia.

Share:
article
Jay Idzes (Foto: Muhammad Fachri Gozali/SportCorner.id)
Bola
Jay Idzes (Foto: Muhammad Fachri Gozali/SportCorner.id)

Nilai pasarnya itu hanya kalah dari Mees Hilgers yang berstatus pemain termahal dan setara dengan Emil Audero yang juga punya nilai pasar 5 juta euro.

Tak hanya itu saja, Jay Idzes juga masuk ke lima besar pemain termahal di Venezia. Ia berada di urutan kelima di belakang Nicolussi Caviglia, Gaetano Oristanio, Gianluca Busio, dan Filip Stankovic.

Dengan meningkatnya valuasi Jay Idzes, bisa saja Venezia akan meminta mahar besar bagi klub-klub yang tertarik meminangnya pada musim panas mendatang.

[Baca Juga: Menjadi Incaran Inter & Juventus, Jay Idzes Tanggapi dengan Santai]

Saat ini, Jay Idzes menjadi buruan klub-klub Serie A dan klub Eropa lainnya. Bahkan, agennya dikabarkan sudah menjalin kontak dengan beberapa klub.

Adapun klub yang sudah menjalin kontak dengan agen Jay Idzes adalah Inter Milan dan Atalanta, dua tim yang kini bersaing memperebutkan Scudetto.


Baca Juga

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib

Sekjen PSSI, Yunus Nusi

PSSI Gelar Rapat Darurat Bahas Insiden di Liga 4

Komentar Layvin Kurzawa usai Resmi Gabung Persib

Ada Rekor Arsenal yang Dirusak Manchester United

Selain Layvin Kurzawa, Persib Rekrut Dion Markx

Persib Resmi Perkenalkan Layvin Kurzawa

Pendapat Marc Klok jelang laga Persib Bandung vs Borneo FC. (Foto: Instagram/persib)

Tekad Persib Lanjutkan Tren Kemenangan Kandang

Persib Bandung menjamu Lion City FC di laga pertama AFC Champions League Two 2025/2026/foto: Ofisial Persib

Persib Bakal Pakai Ban Hitam saat Lawan PSBS Biak

John Herdman

Komentar John Herdman Tonton Langsung Super League