Persebaya Masih Optimistis Bersaing Raih Gelar Liga 1

Pertandingan Liga 1 tersisa enam laga lagi. Persebaya tertinggal 9 poin dari Persib Bandung yang dipuncak klasemen.

Share:
article
Persija Jakarta vs Persebaya Surabaya Liga 1 2024/2025/Media Persebaya.
Bola
Persija Jakarta vs Persebaya Surabaya Liga 1 2024/2025/Media Persebaya.

"Jadi sekarang akan sangat berbeda melawan Madura United dan kami akan bermain di kandang. Tentu kami akan tetap mengincar tiga poin karena menurut kami liga belum berakhir," imbuh Paul Munster.

Persebaya akan menjamu Madura United di pekan ke-29 Liga 1, Minggu (20/4/2025) pukul 19.00 WIB di Stadion Gelora Bung Tomo.

Baca juga: Timnas Indonesia U-17 Bersinar, Media Vietnam Puji Nova Arianto Setinggi Langit

"Jadi kami akan tetap berusaha, itulah mentalitas kami. Seperti yang saya katakan, Madura memiliki set-up yang jauh berbeda," ujar Paul Munster.

Para pemain Persebaya yang akan bisa kembali bermain saat menjamu Madura United adalah, Arief Catur, Francisco Rivera dan Dejan Tumbas.

"Jadi laga selanjutnya sepenuhnya berbeda," kata Paul Munster.

Terkait dengan hasil melawan Persjia, Paul Munster menyebutkan anak asuhnya tampil bagus di laga tersebut.

"Berjuang untuk meraih kemenangan. Saya pikir kami tampil bagus di babak pertama, lalu menekan di babak kedua. Kami memang kebobolan, namun kami percaya bisa mencetak gol. Akhirnya mendapatkannya," ujar dia.

Baca juga: Hasil Liga 1 Persija Jakarta vs Persebaya Surabaya


Baca Juga

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib

Sekjen PSSI, Yunus Nusi

PSSI Gelar Rapat Darurat Bahas Insiden di Liga 4