Hasil Drawing Liga 4 2024/2025 Putaran Nasional, 14 April 2025

Berikut hasil drawing Liga 4 2024/2025 putaran nasional yang berlangsung pada Senin (14/4/2025) siang WIB. Akhirnya digelar secara transparan.

Share:
article
Bola

www.sportcorner.id - Berikut hasil drawing Liga 4 2024/2025 putaran nasional yang berlangsung pada Senin (14/4/2025) siang WIB.

Drawing Liga 4 putaran nasional akhirnya diundi ulang setelah sebelumnya dilakukan secara tertutup dan memicu perdebatan.

Bagaimana tidak, kabarnya drawing yang dilakukan sebelumnya digelar tidak secara langsung alias hanya rekaman yang diputar ulang.

Tidak hanya itu, terdapat kejanggalan pada proses drawing. Khususnya ketika proses membuka bola berisikan nama tim.

Dessy Arfianto yang bertugas melakukan drawing membuka bola undian di bawah meja dan terhalang dari pandangan kamera.

[Baca juga: CEO PSPS Pekanbaru Beri Masukan Agar Drawing Liga 4 Tidak Jawa Sentris]

Netizen memprotes keras proses undian tersebut dan menilai bahwa drawing Liga 4 tersebut penuh dengan settingan.

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, memerintahkan agar drawing Liga 4 diulang dan dilakukan secara transparan.


Baca Juga

Trofi Piala Dunia 2026 Tiba di Jakarta

Lepas Yabes Roni, Bali United Rekrut Diego Campos

Profil Paulo Ricardo, Bek Baru Persija

Kesan Fajar Fathurrahman Latihan Bareng Persija

Lawan Madura United, 5 Pemain Persija Absen

I.League, PSSI & KemenHAM Gelar Pertemuan Terkait Rasisme

Bali United Pinjamkan Yabes Roni ke Persis Solo

Persis Solo Rekrut Pemain Asal Serbia Lagi

Arema FC Resmi Gaet Gustavo Franca

Persis Solo Rekrut Duo Pemain Asing Serbia

Asisten Pelatih Arema FC Meninggal Dunia