Scomadi Perluas Jaringan Diler Resmi di Sulawesi Selatan

Scomadi resmi buka diler 3S di Makassar, hadirkan skuter bergaya Inggris dan promo menarik termasuk cicilan 0% dan layanan antar ke rumah.

Share:
Scomadi hadir di Makassar. (Scomadi Indonesia)
Otomotif
Scomadi hadir di Makassar. (Scomadi Indonesia)

General Manager Sales Scomadi Indonesia Aditya Ardianto menyampaikan, dengan adanya diler baru Scomadi ini, perusahaan siap melayani para pelanggan untuk pembelian skuter baru maupun servis dan
perawatan di Provinsi Sulawesi Selatan.

Baca juga: Scomadi Center Resmi Dibuka di Bandung

"Kami yakin Scomadi akan diterima dengan baik oleh para penggemar skuter di Makassar, mengingat permintaan segmen kendaraan roda dua premium semakin tinggi," ujar Aditya melalui siaran resminya, Senin (14/4).

Chief Operating Officer Nusantara Group Erwin Manalu menambahkan, bahwa pihaknya gembira Scomadi telah membuka pintunya bagi para pelanggan di Makassar, yang menawarkan skuter gaya hidup Inggris terbaik.

"Kami berharap dapat memenuhi permintaan pada produk kendaraan roda dua kami yang unik dan pasti berbeda di antara yang lain di Makassar,” pungkas Erwin.

Sebagai tambahan informasi, Scomadi Makassar buka dari hari Senin hingga Minggu pukul 08.30 - 18.00 WITA.


Baca Juga

Arsitektur GAIA untuk mendorong batas kemampuan berkendara off road. (Jetour)

Rencana Jetour Luncurkan Kendaraan Berbasis Listrik

Posisi lubang tangki lihat di indikator bensin. (AzoSensor)

Bingung Posisi Tutup Tangki? Lihat di Indikator Bensin

Efektifitas penggunaan standar samping dan tengah. (PhotoAC)

Tips Menggunakan Standar Samping dan Tengah yang Aman dan Tepat

Sekring mobil. (Daihatsu)

Cara Membaca dan Arti Kode Sekring Mobil

Area test drive BYD dan Denza di PEVS 2025. (BYD)

BYD dan Denza Hadirkan Inovasi Elektrifikasi di PEVS 2025

Jetour X70 Plus. (Jetour)

Jetour Sapa Konsumen Berjiwa Muda di Kota Bandung

Pembukaan PEVS 2025. (Dyandra)

Periklindo Electric Vehicle Show 2025 Resmi Dibuka!

Jangan sembarangan memperlakukan mobil dengan cat putih. (Picjumbo)

7 Tips Merawat Mobil Warna Putih Agar Tetap Kinclong