Jakarta akan Kembali Gelar Balap Formula E pada 21 Juni 2025 di Ancol

Jakarta siap gelar Formula E pada 21 Juni 2025 di Ancol, jadi satu-satunya tuan rumah Asia Tenggara dan sambut 500 tahun Kota Jakarta.

Share:
Mobil balap Formula E Gen3 Evo lebih cepat dari mobil balap Formula 1. (Chadie)
MotorSports
Mobil balap Formula E Gen3 Evo lebih cepat dari mobil balap Formula 1. (Chadie)

"Dengan akselerasi yang lebih tinggi, tentunya ini menjadi ajang atraktif untuk balap yang bisa disaksikan oleh masyarakat Indonesia, khususnya, warga Jakarta," ujar Iwan.


Baca Juga

Marc Marquez di Ducati Lenovo/ X Marc Marquez

Momen Marc Marquez Nyasar Masuk Garasi Tim Gresini