Hasil Atletico vs Rayo: Gallagher Beraksi, Rojiblancos Permalukan Tim Tamu

Hasil Atletico Madrid vs Rayo Vallecano pada Liga Spanyol 2024/2025, Jumat (25/04/25), berakhir dengan skor 3-0.

Share:
article
Aksi pemain Atletico Madrid, Conor Gallagher. (Foto: Instagram/atleticodemadrid)
Bola
Aksi pemain Atletico Madrid, Conor Gallagher. (Foto: Instagram/atleticodemadrid)

Sportcorner.id - Hasil Atletico Madrid vs Rayo Vallecano pada Liga Spanyol 2024/2025, di Stadion Riyadh Air Metropolitano, Jumat (25/04/25), Conor Gallagher bantu timnya menang 3-0.

Kemenangan Atletico Madrid di pekan ke-33 Liga Spanyol 2024/2025 lahir berkat gol Alexander Sorloth (3'), Conor Gallagher (45'), dan Julian Alavrez (77').

Dengan hasil tersebut, Atletico Madrid berada di peringkat 3 papan klasemen Liga Spanyol 2024/2025 dengan torehan 66 poin.

Sementara itu, Rayo Vallecano harus pasrah turun ke posisi 11 dengan mengumpulkan perolehan poin sebanyak 41 angka.

Pada Liga Spanyol pekan selanjutnya, Atletico Madrid bakal melawat ke markas Deportivo Alaves. Sedangkan, Rayo Vallecano akan menantang Getafe.

[Baca juga: Link Live Streaming Atletico Madrid vs Rayo Vallecano di Liga Spanyol 2024/2025]

Jalannya Pertandingan

Los Rojiblancos, julukan Atletico Madrid, memang terlihat lebih mendominasi permainan dari Rayo Vallecano di laga kali ini.


Baca Juga

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib

Sekjen PSSI, Yunus Nusi

PSSI Gelar Rapat Darurat Bahas Insiden di Liga 4

Komentar Layvin Kurzawa usai Resmi Gabung Persib

Ada Rekor Arsenal yang Dirusak Manchester United

Selain Layvin Kurzawa, Persib Rekrut Dion Markx

Persib Resmi Perkenalkan Layvin Kurzawa