Trent Alexander-Arnold Dirumorkan jadi Mualaf Sebelum Tinggalkan Liverpool

Kabar kurang menyenangkan datang dari Trent Alexander-Arnold yang memutuskan untuk meninggalkan Liverpool pada akhir musim 2024/2025.

Share:
article
Trent Alexander-Arnold bersama Mohamed Salah/foto: IG Mo Salah
Sportainment
Trent Alexander-Arnold bersama Mohamed Salah/foto: IG Mo Salah

www.sportcorner.id - Kabar kurang menyenangkan datang dari Trent Alexander-Arnold yang memutuskan untuk meninggalkan Liverpool pada akhir musim 2024/2025.

Kepastian hengkangnya Trent Alexander-Arnold dikonfirmasi oleh Liverpool pada Senin (5/5/2025). Melalui laman resminya, mereka mengunggah wawancara eksklusif dengan sang pemain.

Dalam wawancara itu, Trent mengaku bahwa dirinya membuat keputusan yang sangat sulit ketika meninggalkan Anfield.

"Saya ingin mengatakan bahwa ini bukan keputusan yang mudah. Ada banyak pikiran dan perasaan yang dituangkan di dalamnya," ungkap pemain berusia 26 tahun itu.

"Saya sudah berada di sini selama 20 tahun, menikmati setiap menitnya, meraih semua impian saya, meraih semua yang saya inginkan di sini," imbuh Trent.

[Baca juga: Hasil Chelsea vs Liverpool: Cole Palmer Pecah Telur, The Blues Menang Telak]

Seperti diketahui, Trent bergabung dengan akademi Liverpool pada 2004. Ia kemudian berhasil promosi ke tim utama pada 2016 setelah diorbitkan oleh Brendan Rodgers.


Baca Juga

FC Barcelona Cetak Sejarah di YouTube

Daftar Pemain Terbaik Paruh Musim LALIGA 2025/2026

Pemain Persija Kena Tipu saat Belanja Online

Kampanye #PersibUntukSumatera Diperpanjang

Komentar Julio Cesar soal Store Baru Persib di Garut

Ronaldo Beli 2 Rumah Mewah di Pulau Pribadi

Ciro Alves Ajukan Permohonan Jadi WNI

Tata Cara Ikut Lelang Jersey Persija via Instagram

Persija Lelang Jersey untuk Korban Bencana Sumatera

Jakmania Bikir Rekor di Laga Persija vs PSIM