Hasil WEC Spa 2025: Sean Gelael ‘Disundul’ hingga Tabrak Tembok

Hasil WEC Spa 2025 di mana pembalap Indonesia, Sean Gelael, harus menabrak tembok usai ‘disundul’ oleh salah satu rivalnya.

Share:
article
Sean Gelael alami Crash di FIA WEC Spa 2025. (Foto: tangkapan layar x.com/FIAWEC)
MotorSports
Sean Gelael alami Crash di FIA WEC Spa 2025. (Foto: tangkapan layar x.com/FIAWEC)

Pada tahun 2024 lalu, Sean Gelael yang membela WRT juga harus ditabrak oleh pembalap lainnya, yakni Earl Bamber dari Cadillac Racing 2.

Karena ditabrak oleh Earl Bamber, mobil yang dikendarai Sean Gelael harus rusak parah dan membuat dirinya tak bisa melanjutkan balapan.

Beruntung di tahun ini, tim Sean Gelael bisa melanjutkan balapan, kendati harus menerima kenyataan finis di peringkat ke-16.

Tim #95 United Autosport harus finis di peringkat ke-16 dengan mencatatkan 68 laps di kelas LMGT3 WEC Spa 2025 ini.

[Baca Juga: Hasil Race 1 Red Bull Rookies Cup 2025 Prancis: Ramadhipa di Nomor Berapa?]

Berikut hasil kelas LMGT3 WEC Spa 2025 yang diikuti oleh Sean Gelael dan timnya, United Autosport, pada Sabtu (10/5/25).

1. #21 Vista AF Corse
2. #88 Proton Competition
3. #54 Vista AF Corse
4. #77 Proton Competition
5. #27 Heart of Racing Team
6. #10 Racing Spirit of Leman
7. #92 Manthey 1st Phorm
8. #78 Akkodis ASP Team
9. #46 Team WRT
10. #85 Iron Dames
-
16. #95 United Autosport


Baca Juga

Speed bump untuk track limit yang dipasang di Sirkuit Mandalika (MGPA)

Libur Tahun Baru, Sirkuit Mandalika Dibuka untuk Umum

Veda Ega Pratama akan mengenakan motor dengan nomor 9 di Moto3 2026/foto: Honda Team Asia

Ini Target Veda Ega di Moto3 2026

Ilustrasi Sirkuit Mandalika

Sirkuit Mandalika Jadi Tuan Rumah Formula 4 2026

Veda Ega Pratama finis di posisi 2 pada race 1 dan race 2 Red Bull Rookies Cup 2025 Austria/foto: Red Bull Rookies Cup

Veda Ega Pratama Promosi ke Moto3 Musim 2026

Raul Fernandez pembalap Trackhouse Racing Team/Sumber IG @raulfernandez_25

Hasil Race dan Klasemen MotoGP Australia 2025

Hasil Kualifikasi MotoGP Australia 2025