Laga Persita vs Persib di Liga 1 Diwarnai Bentrok Suporter, Netizen: Komdis Cuan
Netizen sebut Komisi Disiplin (Komdis) PSSI, usai laga Liga 1 2024/2025 antara Persita vs Persib diwarnai bentrok suporter, Jumat (16/05/25).
Sportcorner.id - Netizen bawa-bawa Komisi Disiplin (Komdis) PSSI, usai laga Liga 1 2024/2025 antara Persita Tangerang vs Persib Bandung diwarnai bentrok suporter, Jumat (16/05/25).
Terdapat keributan di tribun suporter dalam duel yang mempertemukan Persita Tangerang vs Persib Bandung pekan ke-33 Liga 1 2024/2025.
Insiden di atas terjadi saat papan skor pertandingan antara Persita Tangerang vs Persib Bandung menunjukkan angka 1-1.