4 Striker Incaran Man United usai Liam Delap Ditikung Chelsea, Ada Eks Juventus

Berikut adalah 4 striker incaran Manchester United usai Liam Delap ditikung Chelsea, jelang bursa transfer musim panas 2025, ada eks Juventus.

Share:
article
Penyerang Ipswich Town, Liam Delap. (Foto: Instagram/ipswichtown)
Bola
Penyerang Ipswich Town, Liam Delap. (Foto: Instagram/ipswichtown)

Catatan itu membuktikan bahwa Kolo Muani mempunyai adaptasi yang cepat. Sehingga, akan sangat berguna bagi Manchester United.

tengah dan gelandang bertahan..

[Baca juga: Mahar Marcus Rashford Kemahalan, Barcelona Minta Hal Ini ke Manchester United]

Tidak seperti Rasmus Hojlund yang justru kran golnya berhenti usai meninggalkan Atalanta dan gabung Man United.

3. Jonathan David

Nama ketiga ini tak kalah menarik untuk didatangkan oleh Manchester United dalam bursa transfer musim panas nanti.

Hal tersebut dikarenakan Jonathan David merupakan penyerang yang punya produktivitas gol cukup mumpuni.

Terbukti, David mengoleksi 25 gol dari 49 pertandingan yang dilakoni dengan LOSC Lille di semua ajang, termasuk Liga Champions.

Terlebih lagi, bomber berpaspor Kanada ini akan berstatus bebas transfer pada bulan juli nanti. Sehingga, bisa diboyong Manchester United secara gratisan.

[Baca juga: Agen Lautaro Martinez Akui Banyak Tawaran Spektakuler, Inter Ketar-ketir?]


Baca Juga

Gustavo Franca Persija/Hadi Febriansyah

Persija Jakarta Lepas Gustavo Franca

Jani Alaeddine Ajaraie usai Gabung Persija Jakarta

Alaeddine Ajaraie/Foto: Persija

Persija Gaet Amunisi Baru Lagi, Bomber Asal Maroko

Drawing ASEAN Hyundai Cup 2026/Foto: Kemenpora

Tanggapan AFF usai Undian ASEAN Hyundai Cup 2026

John Herdman

Tanggapan John Herdman Hasil Undian Piala AFF 2026