Jadwal Kualifikasi Piala Dunia 2026 CONMEBOL, Debut Ancelotti di Timnas Brasil

Timnas Argentina sudah memastikan lolos ke Piala Dunia 2026.

Share:
article
Timnas Brasil Carlo Ancelotti/X cbf_futebol
Bola
Timnas Brasil Carlo Ancelotti/X cbf_futebol

www.sportcorner.id - Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona CONMEBOL pekan ke-14 akan kembali bergulir.

Pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona CONMEBOL akan berlangsung pada 6-11 Juni 2025.

Argentina sudah memastikan lolos ke Piala Dunia 2026. Argentina memuncaki klasemen dengan 31 poin.

Selain Argentina, Ekuador, Uruguay, Brasil, Paraguay dan Kolombia berpeluang untuk lolos ke Piala Dunia 2026.

Pertandingan Kualifikasi Piala Dunia Zona Conmebol akan dimulai, Jumat (6/6/2025).

Baca juga: Persija Ikat Gustavo Almeida dengan Kontrak 2 Tahun

Di hari Jumat tersebut ada tiga pertandingan yang menarik untuk disaksikan.

Yakni, Ekuador vs Brasil, Paraguay vs Uruguay dan Chile Argentina.

Yang paling ditunggu-tunggu tentu saja laga Ekuador melawan Brasil yang akan berlangsung di Stadion Monumental, Jumat (6/6/2025) pukul 07.00 WIB.

Laga ini menarik karena akan menjadi debut Carlo Ancelotti sebagai pelatih Timnas Brasil.


Baca Juga

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib

Sekjen PSSI, Yunus Nusi

PSSI Gelar Rapat Darurat Bahas Insiden di Liga 4