Man of the Match di Laga Jerman vs Portugal

Berikut ini adalah man of the match di pertandingan Jerman vs Portugal pada semifinal UEFA Nations League.

Share:
article
Jerman vs Portugal/Foto: X Portugal
Bola
Jerman vs Portugal/Foto: X Portugal

www.sportcorner.id - Berikut ini adalah man of the match di pertandingan Jerman vs Portugal pada semifinal UEFA Nations League.

Dalam pertandingan yang digelar di Allianz Arena, Kamis (5/6/2025) dini hari WIB, Portugal mengalahkan Jerman dengan skor 2-1.

Sempat tertinggal melalui gol Florian Wirtz, Portugal membalikkan kedudukan berkat gol Francisco Conceicao dan Cristiano Ronaldo.

Secara statistik, sebeneranya kedua tim imbang. Jerman unggul dalam penguasaan bola 55 persen dan jumlah umpah mencapai 535 persen.

Sementara Portugal unggul dalam sisi jumlah tendangan ke gawang sebanyak 17 kali dan enam di antaranya tepat sasaran.

[Baca Juga: Hasil Jerman vs Portugal: Sumbang 1 Gol, Ronaldo Gendong Os Navegadores]

Di pertandingan ini, pencetak gol kemenangan Portugal adalah Ronaldo. Tapi, bukan CR7 yang mendapatkan penghargaan man of the match.

Penghargaan ini jatuh kepada Francisco Conceicao yang mencetak gol penyeimbang. Selain itu, proses golnya juga indah.


Baca Juga

Liga Champions

Hasil Undian Playoff Liga Champions

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib