Menanti Klub Baru Justin Hubner usai Dilepas Wolverhampton

Kontrak Justin Hubner tidak diperpanjang oleh Wolverhampton, dan akan berakhir pada 30 Juni 2025.

Share:
article
Justin Hubner jadi starter, Wolves U-21 menang atas Manchester City U-21, 3-1.(Foto: Instagram/Justin Hubner)
Bola
Justin Hubner jadi starter, Wolves U-21 menang atas Manchester City U-21, 3-1.(Foto: Instagram/Justin Hubner)

Selama berseragam Wolverhampton, Justin Hubner lebih sering bermain di Tim U-21 nya.

Justin Hubner pun mencatatkan 14 penampilan bersama Tim U-21 Wolverhampton.

Kemudian Justin Hubner juga sempat dipinjamkan ke klub Liga Jepang, Cerezo Osaka.

Selama dipinjamkan ke Cerezo Osaka, Justin Hubner bermain sebanyak delapan kali.

Namun kemudian pada Juni 2024, Justin Hubner kembali Wolverhampton.

Baca juga: Di Balik Debut Gemilang Beckham Putra, Ada Doa dari Tanah Suci

Di sisi lain, sampai sejauh ini belum ada pengumuman ke mana Justin Hubner akan berlabuh.

Sementara itu, saat ini Justin Hubner tengah membela Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Justin Hubner mengantarkan Indonesia mengalahkan China 1-0, Kamis (5/6/2025) di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK).

Kini Justin Hubner bersiap untuk melawan Jepang, Selasa (10/6/2025) di Osaka.


Baca Juga

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib

Sekjen PSSI, Yunus Nusi

PSSI Gelar Rapat Darurat Bahas Insiden di Liga 4