Catatan Waktu Veda Ega & Kiandra Ramadhipa di FP1 Red Bull Rookies Cup Mugello

Berikut catatan waktu Veda Ega Pratama dan Kiandra Ramadhipa di sesi FP1 Red Bull Rookies Cup 2025 seri Italia di Sirkuit Mugello, Jumat (20/6/2025).

Share:
article
Veda Ega Pratama tampil di Red Bull Rookies Cup 2025 seri Italia di Sirkuit Mugello/foto: IG Veda Ega Pratama
MotorSports
Veda Ega Pratama tampil di Red Bull Rookies Cup 2025 seri Italia di Sirkuit Mugello/foto: IG Veda Ega Pratama

Catatan waktu Kiandra Ramadhipa pada sesi FP1 hari ini adalah 2 menit 2,825 detik. Ia terpaut gap +1,283 detik dari Hakim Danish.

[Baca juga: Jadwal dan Link Live Streaming Red Bull Rookies Cup 2025 Seri Mugello 20-22 Juni]

Hasil Balapan Seri Aragon

Veda Ega Pratama finis di posisi keempat pada dua balapan Red Bull Rookies Cup 2025 seri Aragon pada pekan sebelumnya.

Sedangkan Kiandra Ramadhipa finis di posisi 10 pada race 1 dan kemudian membaik pada race 2 dengan finis di posisi ke-9.

Hasil itu membuat Veda Ega masuk 10 besar di papan klasemen Red Bull Rookies Cup 2025 dengan 42 poin.

Ia terpaut 85 poin dari Hakim Danish yang sementara memimpin dengan koleksi 125 poin dari tiga seri balapan yang dilalui.

Total ada tujuh seri balapan yang masuk dalam kalender Red Bull Rookies Cup 2025. Sehingga saat ini masih ada empat seri balapan lagi, termasuk seri Italia di Mugello pada pekan ini.

[Baca juga: Hasil dan Klasemen Red Bull Rookies Cup 2025 usai Race 2 Seri Aragon]


Baca Juga

Raul Fernandez pembalap Trackhouse Racing Team/Sumber IG @raulfernandez_25

Hasil Race dan Klasemen MotoGP Australia 2025

Hasil Kualifikasi MotoGP Australia 2025

Marco Bezzecchi raih pole position di MotoGP 2025 seri Austria/foto: Aprilia

Hasil Kualifikasi MotoGP Mandalika 2025