Link Live Streaming Piala Dunia Antarklub 2025 Inter Miami vs Palmeiras

Berikut ini adalah link live streaming Inter Miami vs Palmeiras di Piala Dunia Antarklub 2025.

Share:
article
Inter Miami vs Al Ahly/Foto: X Inter Miami
Bola
Inter Miami vs Al Ahly/Foto: X Inter Miami

Meraih kemenangan bukan perkara mudah bagi Inter Miami. Apalagi klub asal Brasil punya tradisi oke di turnamen ini.

Tapi, dengan adanya Lionel Messi, segala hal yang tak mungkin bisa saja terjadi. La Pulga keluar sebagai penyelamat Inter Miami lawan Porto dengan mencetak gol tendangan bebas indah sekaligus gol kemenangan.

Head-to-Head

Inter Miami dan Palmeiras belum pernah bertemu.

5 Laga Terakhir Inter Miami

25/05/25: Philadelphia 3-3 Inter Miami
29/05/25: Inter Miami 4-2 Montreal
01/06/25: Inter Miami 5-1 Columbus
15/06/25: Al Ahly 0-0 Inter Miami
20/06/25: Inter Miami 2-1 Porto

[Baca Juga: Bantai Al Ain, ManCity Lolos ke-16 Besar Piala Dunia Antarklub]

5 Laga Terakhir Palmeiras

26/05/25: Palmeiras 0-2 Flamengo
29/05/25: Palmeiras 6-0 Cristal
02/06/25: Cruzeiro 2-1 Palmeiras
16/06/25: Palmeiras 0-0 Porto
19/06/25: Palmeiras 2-0 Al Ahly

Prakiraan Susunan Pemain

Inter Miami: Ustari; Aviles, Falcon, Allen, Alba; Allende, Cremaschi, Busquets, Segovia; Messi, Suárez

Palmeiras: Weverton; Giay, Gómez, Murilo; Torres, Ríos, Moreno, Piquerez; Estevão, Mauricio; Lopez

Pertandingan Inter Miami melawan Palmeiras bisa disaksikan via streaming secara gratis di DAZN pukul 08.00 WIB.


Baca Juga

Liverpool/X Liverpool.

Fakta Menarik Usai Liverpool Menang Atas Real Madrid

Timnas Malaysia/Foto: X FAM

Banding Ditolak FIFA, FAM Bakal Lanjut ke CAS

Persebaya Surabaya

Kunci Kemenangan Persebaya Lawan Persis Solo

Ketum Futsal Apresiasi Dukungan PSSI dan Kemenpora

Persib Bandung

Persib Waspadai Performa Apik Bali United