Komentar Felicia de Zeeuw Usai Timnas Putri Kalah dari Pakistan

Langkah Timnas Putri Indonesia tidak mudah usai kalah dari Pakistan

Share:
Felicia de Zeeuw/Sportcorner Tino Ferdiano.
Bola
Felicia de Zeeuw/Sportcorner Tino Ferdiano.

Pakistan menambah keunggulan menjadi 2-0 pada menit ke-18, gol dicetak oleh Suha Hirani.

Di sisi lain, sulitnya pasukan asuhan Satoru Mochizuki membobol gawang Pakistan adalah karena penampilan kipernya yang cukup bagus.

Kiper Pakistan Seeyana Jivraj membuat setidaknya lima penyelamatan bagi timnya di sepanjang 90 menit laga.

Baca juga: Erick Thohir Pastikan Timnas Indonesia Kedatangan 1 Pemain Keturunan Lagi

Kekalahan ini membuat langkah Timnas Putri Indonesia untuk lolos ke Piala Asia 2026 Australia tidaklah mudah.

Sebab, Skuad Garuda harus mengalahkan Chinese Taipei dan berharap Pakistan kalah dari Kirgistan.

Saat ini, Chinese Taipei memimpin dengan 6 poin. Indonesia dan Pakistan sama-sama punya 3 poin, dan Kirgistan 0 poin.

Pertandingan Timnas Putri Indonesia vs Chinese Taipei akan berlangsung, Sabtu (5/7/2025) malam WIB. 


Baca Juga

Marselino Ferdinan (Kiri) dan Ole Romeny (Kanan). (Foto: tangkapan layar YouTube Oxford United)

Kamis Sore, Oxford United akan Mendarat di Indonesia

Bek Persib Patricio Matricardi/IG Patricio Matricardi

Persib Bandung Perkenalkan Bek Tangguh dari Argentina