Frank Van Kempen Resmi Tangani Timnas Indonesia U-20

Frank Van Kempen akhirnya dipercaya memegang tongkat kepelatihan Timnas Indonesia U-20.

Share:
article
Frank van Kempen (Dok. VVV Venlo/www.vvv-venlo.nl)
Bola
Frank van Kempen (Dok. VVV Venlo/www.vvv-venlo.nl)

Sportcorner.id - Sepakbola Indonesia kembali membuka lembaran baru untuk regenerasi pemain muda. 

Penunjukkan pelatih kepala baru di tubuh Timnas U-20 diharapkan menjadi angin segar untuk meningkatkan prestasi Garuda Muda di kancah internasional. 

Setelah melalui proses seleksi dan diskusi intens, Frank Van Kempen akhirnya dipercaya memegang tongkat kepelatihan Timnas Indonesia U-20.

Erick Thohir Umumkan Pelatih Baru Garuda Muda

Kabar ini disampaikan langsung oleh Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, yang juga menjabat sebagai Menteri BUMN. 

Baca juga: Alasan Andre Rosiade Sebut Patrick Kluivert Pelatih Tarkam

Lewat pernyataan di media sosial, Sabtu (5/6/2025), Erick Thohir menegaskan bahwa pihaknya sudah bertemu langsung dengan Van Kempen untuk membahas rencana besar bagi pengembangan pemain muda Indonesia.

“Hari ini saya bertemu dengan Frank van Kempen yang akan bertugas juga sebagai Kepala Pelatih Timnas Indonesia U-20,” tulis Erick Thohir dalam unggahan resminya.


Baca Juga

Liga Champions

Hasil Undian Playoff Liga Champions

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib