Satu-satunya Pemain Timnas Indonesia yang Pernah Lawan Diogo Jota

Ada pemain Timnas Indonesia yang pernah berhadapan langsung dengan Diogo Jota.

Share:
article
Diogo Jota vs Joey Pelupessy/Foto: Nusantara.Balllers
Bola
Diogo Jota vs Joey Pelupessy/Foto: Nusantara.Balllers

www.sportcorner.id - Ada pemain Timnas Indonesia yang pernah berhadapan langsung dengan Diogo Jota.

Hanya ada satu pemain Timnas Indonesia yang pernah langsung duel di atas lapangan. Sosok yang dimaksud adalah Joe Pelupessy.

Keduanya pernah saling berhadapan di lapangan hijau pada musim 2017/2018. Pelupessy dan Jota bertemu di lapangan pada kompetisi Divisi Championship atau kasta kedua Liga Inggris.

Sebenarnya di awal musim 2017/2018, Pelupessy bermain dengan klub Belanda, Heracles Almelo. Dia mencatatkan 18 pertandingan.

Di bursa transfer musim dingin tepatnya pada 18 Januari 2018, Pelupessy pindah ke Sheffield Wednesday.

[Baca Juga: Absen di Pemakaman Diogo Jota, Cristiano Ronaldo Disorot]

Bersama Sheffield Wednesday, Pelupessy bermain selama dua setengah musim hingga tahun 2021 sebelum akhirnya melanjutkan kariernya ke Turki bersama Giresunspor.

Pelupessy dan Jota bertemu saat Sheffield Wednesday berhadapan dengan Wolverhampton di musim 2017/2018.


Baca Juga

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib

Sekjen PSSI, Yunus Nusi

PSSI Gelar Rapat Darurat Bahas Insiden di Liga 4