PT LIB Sebut Kickoff Super League 2025/2026 Tetap Sesuai Jadwal

Kompetisi Super League 2025/2026 akan dimulai pada 8 Agustus 2025 dan berakhir Mei 2026

Share:
article
Direktur Utama PT LIB, Ferry Paulus/Sportcorner Tino Ferdiano.
Bola
Direktur Utama PT LIB, Ferry Paulus/Sportcorner Tino Ferdiano.

Jika biasanya laga pembuka akan mempertemukan juara Liga 1 dan Liga 2, maka untuk musim ini berbeda.

Artinya Persib Bandung (juara Liga 1 2024/2025) dan PSIM Yogyakarta yang merupakan juara Liga 2 2024/2025 tidak akan saling berhadapan di laga pembuka.

Baca juga: Berpengalaman di J-League, Takeyuki Oya Kini Bergabung di PT LIB

Menurut Ferry Paulus, tidak ada pakem bahwa juara Liga 1 dan Liga 2 akan berhadapan di laga pembuka.

"(Laga pembuka) Persebaya Surabaya melawan PSIM Yogyakarta, karena kami tidak punya keharusan atau tradisi menghadirkan juara Liga 1 dengan juara Liga 2. Kami merasa bisa memilih siapa saja. Nanti laga pembuka akan berlangsung di Surabaya," kata Ferry Paulus.


Baca Juga

Persis Solo Rekrut Duo Pemain Asing Serbia

Asisten Pelatih Arema FC Meninggal Dunia

MLSC Tangerang dan Semarang Seri 2 Rampung Digelar

Gustavo Franca Persija/Hadi Febriansyah

Persija Jakarta Lepas Gustavo Franca

Jani Alaeddine Ajaraie usai Gabung Persija Jakarta

Alaeddine Ajaraie/Foto: Persija

Persija Gaet Amunisi Baru Lagi, Bomber Asal Maroko

Drawing ASEAN Hyundai Cup 2026/Foto: Kemenpora

Tanggapan AFF usai Undian ASEAN Hyundai Cup 2026