Chelsea Patok Harga Fantastis untuk Nicolas Jackson

Bursa transfer musim panas selalu penuh drama, tak terkecuali untuk Chelsea.

Share:
article
Bola

Sportcorner.id - Bursa transfer musim panas selalu penuh drama, tak terkecuali untuk Chelsea

Kali ini, nama Nicolas Jackson menjadi sorotan setelah muncul kabar bahwa The Blues enggan melepas penyerang asal Senegal tersebut dengan harga murah. 

Situasi ini memantik persaingan beberapa klub besar Eropa, termasuk AC Milan dan Barcelona, yang kepincut memanfaatkan situasi penyerang 24 tahun itu di Stamford Bridge.

Jackson Mulai Tersingkir di Chelsea?

Sejak kedatangan Joao Pedro dan Liam Delap, posisi Nicolas Jackson sebagai penyerang utama Chelsea dikabarkan mulai goyah. 

Penampilan impresif dua rekrutan baru tersebut membuat Jackson terancam hanya menjadi opsi ketiga di bawah asuhan manajer baru, Enzo Maresca.

Baca juga: Hasil Flamengo vs Chelsea: Diwarnai Kartu Merah, The Blues Kalah Tragis

Padahal, sejak didatangkan dari Villarreal, Jackson dikenal sebagai striker yang punya paket komplet: kecepatan, kekuatan fisik, dan naluri mencetak gol yang menjanjikan. 


Baca Juga

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib

Sekjen PSSI, Yunus Nusi

PSSI Gelar Rapat Darurat Bahas Insiden di Liga 4

Komentar Layvin Kurzawa usai Resmi Gabung Persib

Ada Rekor Arsenal yang Dirusak Manchester United

Selain Layvin Kurzawa, Persib Rekrut Dion Markx

Persib Resmi Perkenalkan Layvin Kurzawa

Pendapat Marc Klok jelang laga Persib Bandung vs Borneo FC. (Foto: Instagram/persib)

Tekad Persib Lanjutkan Tren Kemenangan Kandang

Persib Bandung menjamu Lion City FC di laga pertama AFC Champions League Two 2025/2026/foto: Ofisial Persib

Persib Bakal Pakai Ban Hitam saat Lawan PSBS Biak

John Herdman

Komentar John Herdman Tonton Langsung Super League

Pelatih Persib, Bojan Hodak/ Sportcorner Muhammad Nurhendra Saputra.jpg

Persiapan Persib Bandung Lawan PSBS Biak