Menpora Apresiasi Tim Akademi Persib Cimahi yang Juara Gothia Cup 2025
Dito Ariotedjo, menerima audiensi tim SKF Indonesia Akademi Persib Cimahi (APC) yang menjadi juara Gothia Cup 2025 di Swedia.
“Kami dari PSSI mengundang mereka agar bisa membangun mimpi mereka di masa depan. Semoga para pemain muda ini bisa memperkuat Timnas Indonesia U15, U17, U20 dan U23 bahkan hingga level senior,” kata Erick Thohir.
Para pemain APC pun merasa senang bisa langsung menyaksikan pertandingan Timnas U-23 Indonesia di salah satu stadion paling bersejarah di Tanah Air itu.


