Inter Milan Siap Naikkan Tawaran Demi Gaet Ademola Lookman dari Atalanta

Inter Milan masih berusaha keras mendatangkan Ademola Lookman dari Atalanta.

Share:
article
Penyerang Atalanta, Ademola Lookman, jadi incaran Chelsea dan Liverpool. (Foto: Instagram/atalantabc)
Bola
Penyerang Atalanta, Ademola Lookman, jadi incaran Chelsea dan Liverpool. (Foto: Instagram/atalantabc)

Sportcorner.id - Inter Milan belum menyerah dalam upaya mendatangkan Ademola Lookman dari Atalanta

Setelah proposal awal senilai €40 juta (sekitar Rp708 miliar) ditolak mentah-mentah oleh pihak Atalanta, Nerazzurri kini menyiapkan penawaran baru yang lebih besar agar proses negosiasi bisa segera rampung.

Menurut laporan dari Corriere della Sera, Inter akan kembali ke meja negosiasi dengan tawaran senilai €43 juta ditambah bonus €2 juta. 

Total paket transfer tersebut mencapai €45 juta (sekitar Rp797 miliar), mendekati angka yang diinginkan Atalanta, yakni €50 juta (sekitar Rp885 miliar).

Langkah ini menunjukkan keseriusan Inter Milan dalam mendapatkan jasa pemain asal Nigeria tersebut. 

Baca juga: Christopher Nkunku Buka Peluang Gabung Bayern Munchen, Chelsea Turunkan Harga

Lookman, yang tampil cemerlang bersama Atalanta di musim lalu, termasuk di kompetisi Eropa, kini menjadi target utama di lini depan Inter.


Baca Juga

Kans Persib Bandung Ukir Sejarah di ACL Two

ManCity Sikat Dortmund, Phil Foden Samai Catatan Del Piero

Pelatih Persija Jakarta, Mauricio Souza/Foto: Persija.id

Pelatih Persija Doakan Timnas Indonesia U17 di Piala Dunia

Persib Bandung

Persib Siap Habis-habisan Lawan Selangor FC

Timnas Futsal

Hasil Undian Piala Asia Futsal 2026

Liverpool/X Liverpool.

Fakta Menarik Usai Liverpool Menang Atas Real Madrid