Ford Mustang Resmi Mengaspal di Indonesia dalam Jumlah Terbatas

Ford Mustang 2.3L EcoBoost resmi diluncurkan di GIIAS 2025, tampil dengan performa tinggi, fitur canggih, dan desain ikonik khas Amerika.

Share:
article
Ford Mustang hadir di GIIAS 2025. (Chadie)
Otomotif
Ford Mustang hadir di GIIAS 2025. (Chadie)

Selain Ford Mustang, Ford RMA Indonesia juga juga menampilkan lini kendaraan unggulan lainnya seperti Everest Titanium, Everest Sport, Ranger Raptor 3.0L V6, dan Wildtrak Street Truck Special Edition.

Selain itu Ford RMA Indonesia juga memperkenalkan aksesori resmi “Victor”, hasil kolaborasi strategis yang dirancang untuk mendukung personalisasi kendaraan, khususnya pada lini Next-Generation Ford Everest, mulai dari bumper kit, fender, hingga roof garnish.


Baca Juga

Ilustrasi. (Car Treatments)

Jangan Asal! Perhatikan Hal Berikut ketika Melalukan Pengereman

BYD RACCO di Japan Mobility Show 2025. (BYD)

K-EV Pertama di Dunia BYD RACCO Debut di Japan Mobility Show 2025

GIIAS Makassar 2025 siap digelar di venue baru. (Seven Event)

Ada Apa di Pameran Otomotif GIIAS Makassar 2025?