Alex Pastoor Bocorkan Jadwal dan Lokasi Bertanding Timnas Indonesia

Asisten pelatih Timnas Indonesia, Alex Pastoor, secara tak sengaja membocorkan jadwal laga FIFA Matchday melawan Kuwait melalui Instagram

Share:
article
Timnas Indonesia/Hadi Febriansyah - SportCorner
Bola
Timnas Indonesia/Hadi Febriansyah - SportCorner

Tidak hanya itu, Pastoor juga menuliskan kalimat penuh semangat. "Can’t wait!" (Tak sabar!).

Bocoran dari Pastoor seolah mengonfirmasi pernyataan sebelumnya dari Ketua Umum PSSI, yang menyebut Surabaya akan menjadi lokasi laga uji coba tim Garuda.

Meskipun PSSI belum secara resmi mengumumkan jadwal dan venue, unggahan ini memberi sinyal kuat bahwa Stadion Gelora Bung Tomo kemungkinan besar akan kembali dipercaya menggelar laga internasional.

Laga melawan Kuwait dipastikan bukan sekadar pertandingan persahabatan biasa. Terlebih lawan yang dihadapi bisa menjadi acuan untuk tim pelatih dalam mempersiapkan tim.

Seperti diketahui, FIFA Matchday September 2025 menjadi salah satu momen krusial bagi Patrick Kluivert dan staf pelatih untuk mematangkan strategi jelang fase keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Baca juga: Efisiensi Jadi Alasan Erick Thohir Tak Gelar TC Timnas Indonesia di Luar Negeri

Timnas Indonesia juga dijadwalkan menghadapi Lebanon, menjadikan dua negara Asia Barat ini sebagai simulasi ideal sebelum bentrok melawan Irak dan Arab Saudi di kualifikasi nanti.

Menariknya, Timnas Indonesia tidak akan melakukan pemusatan latihan (TC) panjang. Sebaliknya, sesi FIFA Matchday akan dimanfaatkan semaksimal mungkin sebagai sarana pemantapan taktik dan chemistry antar pemain.


Baca Juga

Persib Optimistis Tatap Babak 16 Besar ACL Two

Chelsea di final Piala Dunia Antarklub 2025/X Chelsea.

Ini Sosok Kandidat Pelatih Baru Chelsea

Pelatih Chelsea, Enzo Maresca. (Foto: x.com/ChelseaFC)

Konflik Internal, Enzo Maresca Tinggalkan Chelsea

Skuat Persija Tak Libur di Hari Pergantian Tahun

Resolusi Pemain Asal Jepang PSIM di Tahun 2026

PSSI Awards/Foto: PSSI

Cara Vote Publik di PSSI Awards 2026

Ezra Walian Pemain Paling Berpengaruh di Persik

Timnas Indonesia U-20 Jalani TC dan Seleksi

Cristiano Ronaldo

Ini Target Besar Ronaldo Sebelum Pensiun

Asisten Pelatih Timnas Indonesia U-20, Bima Sakti/PSSI

Persela Lamongan Tunjuk Bima Sakti Jadi Pelatih

Persib Bandung menjamu Lion City FC di laga pertama AFC Champions League Two 2025/2026/foto: Ofisial Persib

Hasil Undian 16 Besar ACL Two: Persib Jumpa Siapa?

Drawing ACL Two, Persib Siap Lawan Siapa Saja

Kunci Keberhasilan Persija Bantai Bhayangkara FC