Tiba di Indonesia, Mauro Zijlstra Selangkah Lagi Jadi WNI

Mauro Zijlstra, striker muda asal Belanda berdarah Sunda, resmi tiba di Indonesia untuk menjalani proses naturalisasi.

Share:
article
Mauro Zijlstra resmi meneken kontrak profesional dengan FC Volendam (Foto: FC Volendam/fcvolendam.nl)
Bola
Mauro Zijlstra resmi meneken kontrak profesional dengan FC Volendam (Foto: FC Volendam/fcvolendam.nl)

Publik Indonesia pun semakin antusias melihat striker keturunan ini segera beraksi di lapangan.

Menariknya, Mauro saat ini tengah berkarier di Eredivisie, kasta tertinggi Liga Belanda. Pengalamannya menghadapi level elite sepak bola Eropa di usia muda tentu menjadi keuntungan besar bagi Timnas Indonesia.

Jika Mauro mampu mencatat menit bermain reguler di Eredivisie musim ini, otomatis kualitasnya akan semakin terasah. Hal itu tentu bisa memberi dampak positif untuk Timnas, terutama di lini serang yang selama ini kerap jadi sorotan.


Baca Juga

Pelatih Persija Komentari Kartu Merah Bruno Tubarao

Beckham Putra cetak gol ke gawang Persija Jakarta/foto: Instagram Persib

Komentar Bojan Hodak usai Persib Pecundangi Persija

5 Hal yang Patut Dinanti dari LALIGA di Tahun 2026

Kapten Persib Bandung, Marc Klok/Website Persib

Klok Sebut Duel Persib vs Persija Laga Spesial

Bojan Hodak.jpg

Pesan Bojan Hodak Jelang Duel Persib vs Persija

Pelatih Persija, Mauricio Souza/Foto: Persija.id

Motivasi Tinggi Persija Lawan Rival Abadi Persib