Jawaban Sumardji Soal Timnas U-23 akan Menghadapi Shin Tae-yong

Shin Tae-yong dikabarkan akan menjadi manajer di Timnas U-23 Korea Selatan.

Share:
article
Manager Timnas Indonesia, Sumardji/Sportcorner
Bola
Manager Timnas Indonesia, Sumardji/Sportcorner

www.sportcorner.id - Ketua Umum Badan Tim Nasional (BTN) PSSI Sumardji memberikan respon terkait dengan Timnas Indonesia U-23 akan berjumpa dengan Shin Tae-yong di Kualifikasi Piala Asia U-23 2026.

Seperti diketahui, Shin Tae-yong merupakan mantan pelatih Timnas Indonesia.

Shin Tae-yong mengklaim jika ia akan menjadi manajer Timnas U-23 Korea Utara di Kualifikasi Piala Asia U-23 2026.

Shin Tae-yong mengaku jika ia mendapatkan tugas dari Presiden Federasi Sepakbola Korea Selatan (KFA), Chung Mong-gyu.

Sumardji mengatakan, tidak apa-apa Timnas U-23 Indonesia akan menghadapai Shin Tae-yong.

Baca juga: Timnas Indonesia Gagal Lawan Kuwait di FIFA Matchday September 2025

"Saya malah baru dengar dari teman-teman kalau Shin Tae-yong akan jadi manajer Tim U-23 Korea Selatan," kata Sumardji, Sabtu (24/8/2025) malam.

"Benarkan itu? Oh ya tidak apa-apa, nanti juga bertemu saya juga," ujar dia menambahkan.

Menurut Sumardji, sepakbola adalah soal sportivitas, jadi tidak ada masalah.

Di ajang Kualifikasi Piala Asia U-23 2026, Timnas Indonesia berada di Grup J bersama dengan Korea Selatan, Makau dan Laos.

Kualifikasi Piala Asia U-23 2026 Grup J akan berlangsung di Surabaya, di Stadion Gelora Sidoarjo.


Baca Juga

Shin Tae-yong saat menemani anak asuhnya di Ulsan Hyundai/foto: Ofisial Ulsan Hyundai

Komentar Shin Tae-yong usai Dipecat Ulsan HD

Persija Jakarta Kerja Sama dengan Hyundai/Foto: Persija.id

Persija Jakarta Jalin Kerja Sama dengan Hyundai

Ulsan HD Pecat Shin Tae-yong

Cahya Supriyadi/IG PSIM Yogyakarta.

Cahya Supriyadi Sebut Pemain Timnas U-22 Bekerja Keras

Bek Timnas Indonesia, Justin Hubner/Instagram

Justin Hubner Tiba-tiba Minta Maaf, Ada Apa?

Skuad Timnas Indonesia vs Jepang di Kualifikasi Piala Dunia 2026/foto: Ofisial IG Timnas Indonesia

Skenario & Nasib Indonesia usai Dikalahkan Arab Saudi

Timnas Indonesia vs Arab Saudi/Foto: Timnas Indonesia

Janji Kluivert Jelang Laga Krusial Lawan Irak

Timnas Indonesia vs Arab Saudi (x.com/TimnasIndonesia)

Link Live Streaming Indonesia vs Arab Saudi, Pukul 00.15 WIB

Calvin Verdonk

Calvin Verdonk Dipastikan Absen Lawan Arab Saudi