Kronologi Suporter Timnas Indonesia Sulit Masuk Stadion saat Lawan Arab Saudi

Ribuan suporter Timnas Indonesia dipersulit masuk ke dalam Stadion King Abdullah Sport City, Jeddah, saat lawan Arab Saudi di Kualifikasi Pildun 2026.

Share:
article
Ribuan suporter Timnas Indonesia kesulitan masuk stadion saat lawan Arab Saudi/foto: IG Jennifer Coppen
Sportainment
Ribuan suporter Timnas Indonesia kesulitan masuk stadion saat lawan Arab Saudi/foto: IG Jennifer Coppen

www.sportcorner.id - Berikut kronologi suporter Timnas Indonesia kesulitan untuk memasuki stadion Stadion King Abdullah Sports City, Jeddah, saat melawan Arab Saudi pada Kamis (9/10/2025) dini hari WIB.

Timnas Indonesia melakoni laga krusial di Kualifikasi Piala Dunia 2026 putaran keempat zona Asia melawan tuan rumah, Arab Saudi.

Sebelum pertandingan tersebut, terjadi insiden yang tidak menyenangkan terhadap ribuan suporter Timnas Indonesia.

Suporter Timnas Indonesia dipersulit untuk memasuki stadion hingga kurang dari satu jam sebelum kick off pertandingan dimulai.

Sejumlah video memperlihatkan kondisi suporter Timnas Indonesia yang masih berada di luar stadion dan kesulitan untuk masuk meski memiliki tiket pertandingan.

[Baca juga: Skenario & Nasib Indonesia usai Dikalahkan Arab Saudi]


Baca Juga

Kampanye #PersibUntukSumatera Diperpanjang

Komentar Julio Cesar soal Store Baru Persib di Garut

Ronaldo Beli 2 Rumah Mewah di Pulau Pribadi

Ciro Alves Ajukan Permohonan Jadi WNI

Tata Cara Ikut Lelang Jersey Persija via Instagram

Persija Lelang Jersey untuk Korban Bencana Sumatera

Jakmania Bikir Rekor di Laga Persija vs PSIM

Persib Buka Store Baru di Tasikmalaya