Sekjen FAM Diskors soal Naturalisasi Pemain Malaysia

FAM (Asosiasi Sepak Bola Malaysia) menjatuhkan skorsing kepada Sekjennya, Datuk noor Azman Rahman.

Share:
article
Timnas Malaysia/Foto: X FAM
Bola
Timnas Malaysia/Foto: X FAM

Komite ini juga akan mengidentifikasi kesalahan prosedural dalam rantai administrasi internal FAM.

"FAM akan membentuk komite administrasi dan tata kelola independen untuk mencegah masalah serupa di masa depan dan memastikan kepatuhan terhadap standar tertinggi sepak bola internasional," lanjut Sivasundaram.

"Kami bertanggung jawab kepada publik Malaysia dan berkewajiban membela integritas para pemain, asosiasi, serta negara kami. Kami menghormati proses FIFA dan yakin banding kami akan ditinjau secara komprehensif dan adil," pungkasnya.

FAM juga telah mengajukan banding resmi kepada FIFA pada 14 Oktober 2025 dan kini menunggu proses selanjutnya.


Tags

FAM Malaysia

Baca Juga

Gustavo Franca Persija/Hadi Febriansyah

Persija Jakarta Lepas Gustavo Franca

Jani Alaeddine Ajaraie usai Gabung Persija Jakarta

Alaeddine Ajaraie/Foto: Persija

Persija Gaet Amunisi Baru Lagi, Bomber Asal Maroko

Drawing ASEAN Hyundai Cup 2026/Foto: Kemenpora

Tanggapan AFF usai Undian ASEAN Hyundai Cup 2026

John Herdman

Tanggapan John Herdman Hasil Undian Piala AFF 2026