Daftar Pemain Timnas Indonesia U-23 untuk TC Tahap Dua

Indra Sjafri memanggil 30 pemain untuk mengikuti pemusatan latihan (TC) tahap kedua jelang SEA Games 2025.

Share:
article
Pelatih Timnas Indonesia U-20, Indra Sjafri/SportCorner, Muhammad Nurhendra Saputra.
Bola
Pelatih Timnas Indonesia U-20, Indra Sjafri/SportCorner, Muhammad Nurhendra Saputra.

www.sportcorner.id - Indra Sjafri memanggil 30 pemain untuk mengikuti pemusatan latihan (TC) tahap kedua jelang SEA Games 2025.

Pada daftar pemain yang dipanggil kali ini, Indra memadukan komposisi antara pemain keturunan dan talenta potensial di kompetisi Super League.

Nama Mauro Zijlstra masuk untuk pertama kalinya di skuad. Sebelumnya, pada TC tahap pertama pada bulan lalu, nama striker FC Volendam itu tak dimasukkan oleh Indra karena tampil dengan timnas Indonesia di putaran keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Selain Zijlstra, ada dua diaspora lagi yang mendapatkan panggilan Indra. Dua nama ini adalah Ivar Jenner dari FC Utrecht dan Dion Markx dari TOP Oss.

Dion sudah bergabung sejak TC tahap pertama, sementara Ivar belum pernah bergabung sejauh ini meski namanya juga mendapatkan panggilan pada bulan lalu.

Untuk nama-nama pemain yang bermain di dalam negeri, Indra masih memanggil nama-nama pemain langganan seperti Jens Raven, Arkhan Fikri, Toni Firmansyah, Kadek Arel Priyatna, hingga Raka Cahyana untuk memperkuat Garuda Muda.

Nantinya, 30 pemain ini akan melakoni dua laga uji coba dalam tajuk Internasional Friendly Match melawan Mali pada 15 November (kick-off 20.00 WIB) dan 18 November (kick-off 20.00 WIB) di Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor.

Di SEA Games edisi ke-33 itu, Indonesia akan memulai persaingan dari Grup C bersama Singapura, Myanmar, dan Filipina.

Daftar Pemain Timnas Indonesia U-23 untuk TC Tahao Dua

Kiper:


Baca Juga

Kans Persib Bandung Ukir Sejarah di ACL Two

ManCity Sikat Dortmund, Phil Foden Samai Catatan Del Piero

Pelatih Persija Jakarta, Mauricio Souza/Foto: Persija.id

Pelatih Persija Doakan Timnas Indonesia U17 di Piala Dunia

Persib Bandung

Persib Siap Habis-habisan Lawan Selangor FC

Timnas Futsal

Hasil Undian Piala Asia Futsal 2026

Liverpool/X Liverpool.

Fakta Menarik Usai Liverpool Menang Atas Real Madrid