Profil Medan Falcons dan Sejarah Berdirinya, Klub Milik Emtek Group di Proliga

Medan Falcons dan Medan Falcons Tirta Bhagasasi merupakan klub milik Emtek Group yang akan bersaing di Proliga 2026. Musim lalu bernama Jogja Falcons.

Share:
article
Medan Falcons tampil di Proliga 2026/foto: Ofisial Medan Falcons
Olahraga
Medan Falcons tampil di Proliga 2026/foto: Ofisial Medan Falcons

www.sportcorner.id - Proliga 2026 resmi bergulir pada Kamis (8/1/2026). Dua laga pembuka pekan pertama menampilkan dua klub baru, yakni Medan Falcons dan Medan Falcons Tirta Bhagasasi.

Sebagian penggemar bola voli mungkin penasaran terkait profil Medan Falcons dan Medan Falcons Tirta Bhagasasi. Berikut kami ulas profil dan sejarah berdirinya klub milik Emtek Group tersebut.

Berdasarkan penjelasan Manajer Medan Falcons, Violla Dwi, klub tersebut di bawah naungan Emtek Group dan perubahan dari Jogja Falcons yang musim lalu ikut Proliga 2025.

Karena perpindahan markas yang kini berada di Medan, Sumatera Utara, membuat nama klub ikut berubah menjadi Medan Falcons.

Jika musim lalu hanya ada tim putri yang berpartisipasi, kini tim putra juga akan debut di Proliga 2026 dengan nama Medan Falcons Tirta Bhagasasi.

[Baca juga: Jadwal Proliga 2026 Pekan I di Pontianak, Mulai 8 Januari]


Baca Juga

Target Jakarta Livin' Mandiri di Proliga 2026

Oni Junianto Terpilih Sebagai Ketua Umum PB FAJI

Janice Tjen, petenis putri Indonesia/foto: IG Aldila Sutjiadi

Pencapaian Apik Janice Tjen Sepanjang Tahun 2025

Target Bandung bjb Tandamata di Proliga 2026

Menpora Erick Thohir dan Wamenpora Taufik Hidayat/Foto: Kemenpora

Bonus SEA Games 2025 Ditinjau Kemenkeu

Atlet Tinju Peraih Emas SEA Games 2025 Diguyur Bonus