Baru Diluncurkan 100 Unit Honda Prelude Hybrid Langsung Ludes Terjual

Honda Prelude Hybrid langsung diserbu pasar. Total 100 unit alokasi Indonesia untuk 2026 ludes terjual hanya dalam tiga hari sejak pemesanan dibuka.

Share:
article
Honda Prelude Hybrid. (HPM)
Otomotif
Honda Prelude Hybrid. (HPM)

Mengusung nama legendaris Honda Prelude, model ini dirancang dengan pendekatan yang menyeimbangkan performa, efisiensi, dan pengalaman berkendara untuk penggunaan sehari-hari.


Baca Juga