Sadar Punya Banyak Haters, ini yang Dikatakan Sergio Ramos Setelah Resmi Gabung Sevilla

Sergio Ramos sadar dirinya memiliki banyak musuh ketika memutuskan kembali gabung dengan klub masa kecilnya, Sevilla.

Share:
Bola

Terakhir, Sergio Ramos mengaku siap memberikan kemampuan terbaiknya untuk Sevilla.

"Saya datang untuk membantu, untuk menuju ke arah yang sama dan saya tak sabar untuk mengenakan perisai Sevilla, menginjak Sanchez Pizjuan dan bertemu dengan Anda semua lagi," ucapnya.

"Saya di sini untuk memberikan yang terbaik dan berusaha mencapai tujuan saya bersama tim," pungkas Sergio Ramos.


Baca Juga

PSIM vs Bhayangkara di Final Liga 2 20242025/PSSI Pers.

PT LIB Pastikan Liga 2 2025/2026 Gunakan VAR

PT Liga Indonesia Baru Lisensi Klub Profesional/SportCorner, Muhammad Nurhendra Saputra.

18 Klub Liga 1 Lolos Lisensi Klub Profesional

Paris Saint-Germain 2025/X PSG.

Head to Head PSG vs Arsenal, The Gunner dalam Bahaya

Madura United menang 2-1 atas Persik Kediri dalam lanjutan Liga 1 2024/2025/foto: Ofisial Madura United

Reaksi Erick Thohir Soal adanya Tuduhan Mafia Sepakbola

Inter Milan vs Barcelona/Foto: X Inter Milan

Man of the Match di Laga Inter Milan vs Barcelona