Deretan Bidadari Lapangan Bulutangkis yang Anti Mainstream

Ada banyak pebulutangkis berparas cantik. Tapi, beberapa nama berikut mungkin jarang disebut.

Share:
Sportainment

Nama Momin mulai viral di kalangan fans bulutangkis Indonesia saat tampil di ajang Badminton Asia Junior Championships (BAJC) 2023 di Yogyakarta, 7-16 Juli.

Di level junior, prestasi Momin sebenarnya cukup bagus. Bersama pasangannya, Mijad, mereka sudah memenangkan tiga gelar, yakni Pathumthani Junior International Series 2022, Spanish Junior International 2023, dan Bulgarian Junior International 2023.


Baca Juga

Messi dan Ronaldo

Messi, Ronaldo & LeBron Kompak Gagal Bawa Timnya Juara

Marina Markova/IG Marina Markova

Marina Markova Tolak Tawaran Jadi Warga Negara Turki

Lionel Messi/Foto: Instagram Inter Miami

Lionel Messi Mengenang Paus Fransiskus

Maarten Paes (Website PSSI)

Fakta di Balik Maarten Paes Gabung Manchester United

Pemain MU Wanita, Leah Galton/IG Leah Galton.

Ucapan Hari Kartini dari Pemain Manchester United

Linkin Park/IG Linkin Park.

Linkin Park akan Meriahkan Laga Final Liga Champions 2024/2025