Bukan Cuma Akmal Marhali, Hujatan Juga Diterima Tommy Welly

Bukan cuma Akmal Marhali yang jadi sasaran hujatan. Pengamat Tommy Welly juga mendapat 'rujak' dari warganet.

Share:
article
Bola

[Baca Juga: Marketing MU Memble, Kontrak Kerja Sama dengan Sponsor Nilainya Jauh di Bawah Gaji Ronaldo]

"Mantap pak ibul, ketum favorit netizen timnas nihh selalu paling antusias sama Timnas nya kita. BTW pak yg anti sty dan ga percaya proses gausah diajak2, inisial namanya "TOMYY WELY"," kata warganet lain.

"Ngapain tuh si towel nonton timnas?" ujar warganet.

"Pak itu sebelah bapak kaos biru kasih tau pak siapa itu sty," tulis warganet lainnya.

Sebelumnya, bung Towel termasuk vokal soal niatan PSSI melakukan naturalisasi jelang tampil di Piala Dunia U-20 yang akhirnya batal digelar di Indonesia.

"Jika benar-benar dilaksanakan program naturalisasi untuk Piala Dunia U-20 tahun depan, Apakah ada jaminan lolos dari fase grup Indonesia tahun depan?" ujar bung Towel.

"Makanya dikontraklah Shin Tae-yong untuk meng-advance, memprogres pemain kita. Kan itu maunya. Jadi buat saya, naturalisasi ini keputusan gegabah," ungkapnya.


Baca Juga

Persib Waspadai Wajah-wajah Baru di Skuat Persis

Belum Puas, Persis Solo Rekrut Pemain Baru Lagi

Liga Champions

Hasil Undian Playoff Liga Champions

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil