Hasil Lengkap Liga Champions Selasa 19 September 2023

Matchday pertama Liga Champions Grup E-H rampung digelar. Berikut hasil pertandingan selengkapnya.

Share:
article
Bola

www.sportcorner.id - Matchday pertama Liga Champions Grup E-H rampung digelar. Berikut hasil pertandingan selengkapnya.

Di Grup E, Lazio harus puas dengan satu poin setelah ditahan imbang Atletico Madrid 1-1. Main di Stadion Olimpico, tuan rumah tertinggal lebih dulu melalui gol Pablo Barrios.

Lazio terhindar dari kekalahan setelah berhasil mencetak gol di masa injury time. Gol tersebut dicetak sang kiper, Ivan Provedel melalui sundulan.

Di Grup F, PSG berhasil meraih poin penuh setelah mengalahkan Borussia Dortmund dengan skor 2-0.

Main di Stadion Parc der Princes, dua gol kemenangan Les Parisiens dicetak Kylian Mbappe dan Achraf Hakimi.

[Baca Juga: Disebut Benci Shin Tae-yong, Begini Pembelaan Akmal Marhali]

Di pertandingan lain, AC Milan gagal meraih poin penuh setelah ditahan imbang Newcastle United dengan skor 0-0.

Di Grup G, juara bertahan Manchester City memulai perjalanan mempertahankan gelarnya dengan meraih kemenangan atas Crvena Zvezda.

Berlaga di Stadion Etihad, The Citizens meraih kemenangan dengan skor 3-1. Sempat tertinggal melalui gol Osman Bukari, tuan rumah membalikkan skor berkat gol Julian Alvarez (2) dan Phil Foden.

[Baca Juga: Ada-ada Aja, Kelakuan Fans Newcastle Mirip Bocil +62]


Baca Juga

Liga Champions

Hasil Undian Playoff Liga Champions

Kapten Persita Waspadai Semua Pemain Persija

Modal Positif Persija Jelang Lawan Persita

Lagi, Persis Solo Rekrut Amunisi Baru

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Persib Pantang Pandang Sebelah Mata Persis Solo

Lawan Persis Solo, Persib Tak Bawa Layvin Kurzawa

John Herdman Pantau Sesi Latihan Persija Jakarta

Persita vs Persija, Shayne Pattynama Debut?

Perkuat Lini Depan, Arema FC Datangkan Pemain dari Brasil

Arema FC Pinjam Penjaga Gawang dari Persis Solo

Alan Cardoso bek asing Persija Jakarta/Media Persija.

Persija Resmi Berpisah dengan Alan Cardoso

Persis Solo Rekrut Pemain Anyar Lagi

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak/Media Persib

Harapan Bojan Hodak untuk 2 Pemain Anyar Persib