Sudah 2 Tim Eropa yang Digilas Thailand di Kualifikasi Voli Putri Olimpiade Paris 2024

Thailand mengalahkan Serbia dan tuan rumah Polandia.

Share:
article
Olahraga

Secara peringkat dunia Thailand masih lebih baik dari kedua lawannya. Thailand saat ini berada di peringkat ke-13.

Korea berada di peringkat ke-38 dunia. Sedangkan Kolombia di posisi ke-21.

Sejauh ini, Thailand belum pernah bermain di Olimpiade. Sedangkan di Asian Games, Thailand meraih dua medali. Perunggu pada Asian Games Korea 2014 dan Perak di Asian Games Jakarta-Palembang 2018.

Kemudian di ASEAN Games, Thailand sudah mengoleksi 16 medali emas. Dua Perak dan dua perunggu.

Sebelum melakoni pertandingan Kualifikasi Voli Putri Olimpiade Paris 2024, Thailand berhasil menjadi juara di SEA V League 2023. Di pertandingan final yang berlangsung, 13 Agustus 2023 Thailand menang 3-0 (25-15, 25-23 dan 25-22).

Kemudian Thailand juga meraih kemenagan di turnamen AVC Championship. Pada laga final Thailand menang 3-2 (25-21, 25-27, 25-19, 20-25 dan 16-14) atas China.


Baca Juga

Target Bandung bjb Tandamata di Proliga 2026

Menpora Erick Thohir dan Wamenpora Taufik Hidayat/Foto: Kemenpora

Bonus SEA Games 2025 Ditinjau Kemenkeu

Palembang Bank Sumsel Babel Proliga 2025/IG Palembang Bank SumselBabel.

Format Berbeda di Proliga 2026

Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia raih peringkat ketiga di Proliga 2025 putri/foto: Ofisial PetroVoli

Daftar Klub yang Tampil di Proliga 2026

Raih 91 Emas, Indonesia Lampaui Catatan SEA Games 1993